Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Bola Tengah Pekan, Perempat Final Kedua Liga Champions

Kompas.com - 16/04/2019, 04:20 WIB
Jalu Wisnu Wirajati,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jadwal bola pada tengah pekan ini akan terfokus pada laga perempat final kedua Liga Champions, 16-17 April 2019.

Berdasarkan jadwal Liga Champions, duel Juventus vs Ajax Amsterdam dan Barcelona vs Manchester United akan bergulir pada Selasa (16/4/2019) malam atau Rabu dini hari WIB.

Satu hari berselang, pencinta sepak bola akan menikmati laga Porto vs Liverpool dan Manchester City vs Tottenham Hotspur pada Rabu (17/4/2019) malam atau Kamis dini hari WIB.

Baca juga: Liverpool Vs Porto, Kemenangan ke-400 Juergen Klopp sebagai Pelatih

Berdasarkan catatan Gracenotelive dari hasil Liga Champions leg pertama perempat final, Barcelona dan Liverpool menjadi tim yang paling berpeluang lolos ke semifinal.

Barcelona yang menang 1-0 atas Manchester United di Stadion Old Trafford punya 88,4 persen peluang lolos ke babak empat besar.

Sementara itu, Liverpool punya 83 persen kans lolos jika melihat data historis di kompetisi antarklub Eropa dari tim yang menang 2-0 pada pertemuan pertama di kandang sendiri.

Baca juga: Penyebab Paul Pogba Melempem pada Laga Man United Vs Barcelona

Selain Liga Champions, laga tengah pekan yang akan berlangsung adalah Liga Europa serta partai tunda Liga Inggris, Liga Italia, dan Liga Perancis.

Paris Saint-Germain (PSG) akan bisa memastikan juara pada tengah pekan ini andai meraih hasil maksimal melawan Nantes.

Baca juga: Lille Vs PSG, Kalah Telak 1-5 Bikin Pesta Juara Mbappe dkk Tertunda

Laga Nantes vs PSG akan berlangsung pada Rabu (17/4/2019) pukul 24.00 WIB.

Berikut jadwal bola dan jadwal siaran langsung pertandingan tengah pekan ini:

Jadwal Liga Champions, 16-17 April 2019

  • Barcelona vs Man United, Rabu (17/4/2019) pukul 02.00 WIB - Siaran langsung: RCTI
  • Juventus vs Ajax Amsterdam, Rabu (17/4/2019) pukul 02.00 WIB
  • Porto vs Liverpool, Kamis (18/4/2019) pukul 02.00 WIB - Siaran langsung: RCTI
  • Man City vs Tottenham Hotspur, Kamis (18/4/2019) pukul 02.00 WIB

Jadwal Liga Europa, 18 April 2019

  • Napoli vs Arsenal, Jumat (19/4/2019), pukul 02.00 WIB - Siaran langsung: RCTI
  • Valencia vs Villarreal, Jumat (19/4/2019), pukul 02.00 WIB
  • Eintracht Frankfurt vs Benfica, Jumat (19/4/2019), pukul 02.00 WIB
  • Chelsea vs Slavia Praha, Jumat (19/4/2019), pukul 02.00 WIB

Jadwal Liga Inggris, 16 April 2019

  • Brighton vs Cardiff, Rabu (17/4/2019) pukul 01.40 WIB - Siaran langsung: Bein Sports 1

Jadwal Liga Italia, 17 April 2019

  • Lazio vs Udinese, Rabu (17/4/2019), pukul 24.00 WIB - Siaran langsung: Bein Sports 2
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas Indonesia
Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Badminton
Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com