Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Inggris, Man City Geser Liverpool dari Puncak Klasemen

Kompas.com - 31/03/2019, 05:30 WIB
Jalu Wisnu Wirajati

Penulis

KOMPAS.com - Manchester City naik ke puncak klasemen Premier League - kasta teratas Liga Inggris - seusai menang pada pekan ke-32 Premier League, Sabtu (30/3/2019). 

Pada laga Fulham vs Man City di Stadion Craven Cottage, tim tamu menang dengan skor 2-1. Dua gol kemenangan The Citizens - julukan Man City - dicetak oleh Bernardo Silva dan Sergio Aguero. 

Kemenangan vs Fulham membuat Man City naik ke puncak klasemen dengan koleksi 77 poin dari 31 laga. Mereka unggul satu angka atas Liverpool

Baca juga: Fulham Vs Man City, Aguero Antarkan The Citizens ke Puncak Klasemen

Hasil positif dengan skor identik juga diraih rival satu daerah Man City, Manchester United. Tim berjulukan Setan Merah itu menang 2-1 di Stadion Old Trafford atas Watford. 

Kemenangan itu membuat Man United naik ke posisi ke-4 klasemen Liga Inggris, menggeser Arsenal. Mereka mengumpulkan 61 poin - sama seperti Tottenham Hotspur di posisi ke-3, unggul satu poin atas Arsenal. 

Jadwal pekan ke-32 Premier League masih menyisakan tiga laga. Dua di antaranya adalah Liverpool vs Tottenham  dan Arsenal vs Newcastle United. 

Baca juga: Jadwal Liga Inggris Pekan Ini, Liverpool vs Tottenham

Duel Liverpool vs Tottenham akan tersaji di Anfield pada Minggu (31/3/2019) malam WIB. Adapun Arsenal vs Newcastle bakal dilangsungkan pada Selasa (2/4/2019) dini hari WIB. 

Hasil Liga Inggris, pekan ke-32 Premier League, Sabtu (30/3/2019): 

  • Fulham 0-2 Manchester City (Bernardo Silva 5', Sergio Aguero 27')
  • Brighton 0-1 Southampton (Pierre Hojbjerg 53')
  • Burnley 2-0 Wolverhampton Wanderers (Connor Coady 2'-bunuh diri, Dwight McNeil 78')
  • Crystal Palace 2-0 Huddersfield (Luka Milivojevic 76', Patrick van Aanholt 88')
  • Leicester City 2-0 Bournemouth (Wes Morgan 11', Jamie Vardy 82')
  • Manchester United 2-1 Watford (Marcus Rashford 28', Anthony Martial 72'; Abdoulaye Doucoure 90')
  • West Ham United 0-2 Everton (Kurt Zouma 5', Bernard 33')
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Liga Italia
Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com