Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Malta Vs Spanyol, Sergio Ramos Doakan Luis Enrique

Kompas.com - 27/03/2019, 07:40 WIB
Alsadad Rudi,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber Marca

KOMPAS.com - Kapten tim nasional Spanyol, Sergio Ramos, mendoakan pelatihnya, Luis Enrique, agar bisa segera menyelesaikan masalahnya.

Enrique absen dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Eropa 2020 Grup F antara Malta vs Spanyol di Stadion Ta' Qali, Selasa (26/3/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Enrique diketahui sedang ada urusan keluarga. Namun, tak diketahui pasti urusan apa yang membuat Enrique sampai meninggalkan timnya.

"Tuan, kami sangat menyesal atas adanya berita ini. Kami berharap semuanya bisa segera membaik. Ketahuilah bahwa tim ini akan berjuang bersama Anda dan hari ini kami akan bertanding untuk meraih kemenangan. Keluarga itu suci. Kami juga akan memenangkannya untukmu," tulis Ramos di akun Twitternya jelang laga.

Baca juga: Malta Vs Spanyol, Alvaro Morata Gemilang, Tim Matador Menang

Pelatih Luis Enrique meninggalkan lapangan Stadion Mestalla seusai laga Spanyol vs Norwegia pada babak kualifikasi Piala Eropa 2020, 23 Maret 2019. AFP/JOSE JORDAN Pelatih Luis Enrique meninggalkan lapangan Stadion Mestalla seusai laga Spanyol vs Norwegia pada babak kualifikasi Piala Eropa 2020, 23 Maret 2019.

Dalam laga melawan Malta, posisi Enrique digantikan asistennya, Robert Moreno.

Spanyol menang 2-0 lewat dua gol Alvaro Morata pada menit ke-31 dan 73.

Kemenangan tersebut mengokohkan Spanyol di puncak klasemen sementara Grup F.

Mereka kini mengoleksi enam poin, hasil kemenangan di dua laga. La Roja, julukan Timnas Spanyol, dibuntuti Swedia yang menempati peringkat kedua dengan empat poin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Marca
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com