Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ibu Frenkie de Jong Yakin Anaknya Tak Akan Bertato

Kompas.com - 20/03/2019, 18:36 WIB
Alsadad Rudi,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber Marca

KOMPAS.com - Ibu dari gelandang Ajax Amsterdam, Frenkie de Jong, Marjon Schuchhard meyakini sang anak takkan membuat tato walau nantinya makin tenar.

Dalam dunia sepak bola sendiri, banyak pemain muda yang kemudian mengubah penampilan saat mencapai puncak ketenaran. Namun, Schuchhard meyakini hal itu takkan terjadi pada De Jong.

De Jong merupakan pemain yang akan bergabung dengan Barcelona mulai musim 2019-2020.

Baca juga: De Jong Bicara Peluang Ajax Lawan Juventus pada Perempat Final Liga Champions

"Saya katakan kepada Frenkie bahwa tato akan terlihat kurang bagus ketika orang itu sudah tua," kata Schuchhard kepada De Telegraaf.

"Dia menertawakannya dan mengatakan kepada saya jika dia tidak punya niat untuk membuat tato," kata Schuchhard.

De Jong dinilai merupakan salah satu pemain penting saat Ajax berhasil menyingkirkan juara bertahan Real Madrid di 16 besar. Aksinya pun banyak menuai pujian dari pendukung Barca.

"Bahkan, di Barcelona, dia akan terus menjadi anak lelaki normal," ucap Schuchhard.

"Frenkie tenang dan bijaksana, saya bangga kepadanya. Dia tidak membuat keputusan tanpa berpikir. Frenkie tidak membuat keputusan berdasarkan uang," ucapnya.

Baca juga: Frenkie De Jong Wujudkan Pesan Barcelona untuk Singkirkan Real Madrid

"Dia selalu berpikir tentang langkah yang akan diambilnya beberapa kali," kata Schuchhard.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Marca
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Liga Champions
Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Liga Champions
Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com