Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSIS Semarang Resmi Kontrak 2 Pemain Baru

Kompas.com - 04/03/2019, 20:40 WIB
Hamzah Arfah,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Kekuatan PSIS Semarang jelang berlaga di Piala Presiden 2019 dipastikan bertambah, menyusul bergabungnya Muhammad Fauzan Jamal dan Kelvin Wopi dalam tim arahan Jafri Sastra.

Menurut General Manager (GM) PSIS, Wahyu ‘Liluk’ Winarto, kehadiran Fauzan Jamal memang diharapkan bisa menambal kekurangan tim Laskar Mahesa Jenar, khususnya di sektor bek kiri. Baik saat berlaga dalam turnamen Piala Presiden, maupun kompetisi Liga 1 musim ini.

“Fauzan Jamal juga termasuk rekomendasi dari pelatih. Kami butuh bek kiri yang memang asli kidal, dan itu ada pada Fauzan Jamal. Dia punya kaki kiri yang bagus dan punya pengalaman,” ujar Liluk, seperti dilansir di laman resmi klub, Senin (4/3/2019).

Baca juga: TC Timnas, Simon McMenemy Panggil Febri untuk Gantikan Riko Simanjuntak

Adapun mantan pemain PSM Makassar, Persela Lamongan, Bhayangkara FC, dan Semen Padang tersebut mengungkap, alasan dirinya menjatuhkan pilihan memperkuat PSIS musim ini. Selain ingin mencoba pengalaman baru, juga faktor keluarga.

“Yang pasti ingin coba pengalaman baru. Pilih PSIS karena domisili tidak terlalu jauh dari Jakarta. Masih bisa dijangkau kalau kangen istri,” ucap Fauzan Jamal.

“Kalau ditanya target sih pastinya ya ingin juara. Tapi untuk sekarang ya enggak muluk-muluk ingin PSIS di papan atas Liga 1,” tutur dia.

Tidak hanya Fauzan Jamal, namun PSIS juga kembali mendatangkan talenta asal Papua dalam diri Kelvin Wopi. Kepastian ini membuat Kelvin sekaligus menyusul rekannya di Perseru Serui Arthur Bonai, yang lebih dulu menandatangani kontrak dengan tim Laskar Mahesa Jenar.

“Alasan saya gabung ke PSIS itu, yang pertama ingin mencari pengalaman baru bersama PSIS, dan saya dengar-dengar PSIS sendiri adalah tim yang bagus, dan selalu membangun kerjasama yang baik dalam setiap pertandingan. Saya lihat sendiri, kalau PSIS ini mempunyai prestasi yang luar biasa,” kata Kelvin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com