Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Legenda Liverpool dan Kursi Tamu di Ruang Kerja Sekretaris Kemenpora

Kompas.com - 07/02/2019, 18:00 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kursi tamu yang menghadap ke timur di ruang kerja Sekretaris Kementrian Pemuda dan Olahraga (Sesmenpora) Gatot S Dewa Broto rupanya menjadi saksi bisu.

"Di kursi yang sama, dua legenda Liverpool pernah duduk di sini," kata Sesmenpora Gatot S Dewa Broto pada Kamis (7/2/2019) petang di ruang kerjanya itu.

Saat ini, Gatot menerima legenda Liverpool Vladimir Smicer.

Mantan pemain Liverpool Vladimir Smicer datang ke Indonesia 7 dan 8 Februari 2019 terkait kerja sama Liverpool dengan AXA Mandiri sebagai bagian dari AXA Grup yang menjadi Official Global Insurance Liverpool FC empat tahun ke depan sejak 2019.

"Di kursi ini juga, legenda Liverpool Michael Owen duduk saat berkunjung ke sini," kata Gatot kepada Smicer.

Besok, pada Jumat (8/2/2019), sekitar pukul 13.30 WIB, Vladimir Smicer bakal melakukan coaching clinic di kawasan Kuningan, Jakarta.

Smicer, pemilik nomor punggung 11 ini berbagi pengalaman dengan anak-anak Tim Garuda Baru dan SMPIT Taruma Islamic School and Football Academy Bekasi.

Usai kegiatan di atas, juga akan diadakan pertandingan persahabatan antara fans club Liverpool Big Reds Regional Jakarta dan media.

Sebelumnya, Michael Owen yang datang pada Senin (6/2/2018) ke Kantor Sesmenpora juga membawa misi mengembangkan pesepak bola usia dini di Indonesia.


(Baca: Tandang ke Jakarta, Ini Agenda Legenda Liverpool)


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com