Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indra Sjafri Sudah Tetapkan Waktu Coret Pemain Timnas U-22

Kompas.com - 04/02/2019, 15:27 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - Pelatih tim nasional U-22 Indonesia, Indra Sjafri, berencana melakukan pencoretan pemain dari skuat Garuda Muda selepas laga uji coba melawan Bhayangkara FC pada Rabu (6/2/2019) dan melawan Arema FC, Minggu (10/2/2019).

Saat ini dua pemain, Osvaldo Haay dan Todd Rivaldo Fere, sedang absen dari pemusatan latihan (TC) di Jakarta. Osvaldo diberi izin selama sepekan untuk menjalani trial di Spanyol, sedangkan Todd harus pulang karena adiknya meninggal dunia.

"Jadi saya akan tunggu situasi terakhir. Setelah pertandingan uji coba nanti saya baru pikirkan itu," kata Indra.

Baca juga: Wawancara Eksklusif Simon McMenemy, Cahaya Harapan Timnas Indonesia

Saat ini, Indra mengaku masih fokus untuk mematangkan skema taktik permainan dalam sesi latihan Garuda Muda. "Kita mau mematangkan. Ya pelan-pelan sudah matang, nanti kita lihat dengan dua uji coba," ujarnya.

Selain Osvaldo dan Todd, Marinus Wanewar dan Hanif Sjahbandi juga tak mengikuti program latih tanding karena masih dibekap cedera yang diderita dalam pertandingan internal, Sabtu (2/2/2019)

"Itu memang domain tim medis yang menentukan, sejauh ini belum boleh," tutur Indra.

Skuat timnas U-22 nantinya bakal dirampikan hingga tersisa 23 pemain yang didaftarkan untuk berlaga dalam Piala AFF U-22 di Kamboja, 17-26 Februari.

Tim besutan Indra bakal melakoni laga pertama di fase penyisihan Grup B menghadapi Myanmar pada 18 Februari.

Selepas dari Kamboja, Garuda Muda juga nantinya akan bersaing dalam fase kualifikasi Piala Asia U-23 di Vietnam, Maret 2019.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Timnas Indonesia
Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Liga Champions
Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Liga Inggris
Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com