Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Copa del Rey, Barcelona Cetak 6 Gol dan Sisihkan Sevilla

Kompas.com - 31/01/2019, 05:36 WIB
Jalu Wisnu Wirajati

Penulis

KOMPAS.comBarcelona melaju ke semifinal Copa del Rey seusai memenangi laga kedua perempat final versus Sevilla di Stadion Camp Nou dengan skor 6-1, Rabu (30/1/2019) atau Kamis dini hari WIB. 

Enam gol kemenangan Barcelona dicetak Philippe Coutinho (13’, 53’), Ivan Rakitic (31’), Sergi Roberto (54’), Luis Suarez (89’), dan Lionel Messi pada pengujung laga. Adapun gol balasan Sevilla dibukukan Guilherma Arana *68’). 

Dengan kemenangan 5-1 ini, Barcelona melaju ke semifinal berkat keunggulan agregat 6-3. Mereka menjadi tim ketiga yang lolos seusai Valencia dan Real Betis. 

Baca juga: Dari 11 Aspek, Lionel Messi Unggul atas Cristiano Ronaldo dalam 8 Hal

Barcelona yang kalah 0-2 pada pertandingan pertama di markas Sevilla, bermain ngotot di hadapan publiknya. Lionel Messi yang sempat dicadangkan pada laga pertama, kini dimainkan sejak awal oleh pelatih Ernesto Valverde. 

Messi punya andil dalam penciptaan dua gol timnya. Pertama, ketika dilanggar di kotak penati dan berujung gol penalti Coutinho, lalu memberi umpan kepada Sergi Roberto untuk mencetak gol keempat. 

Bintang sepak bola asal Argentina itu menutup laga dengan gol seusai memanfaatkan umpan Luis Suarez. Barcelona menang 6-1. 

Kemenangan Barcelona itu juga tak lepas dari andil Jasper Cilessen. Kiper Belanda tersebut tampil apik ketika menahan tendangan penalti Ever Banega pada menit ke-27 sehingga Sevilla gagal menyamakan kedudukan. 

 

Barcelona menyusul Valencia dan Real Betis Satu tiket semifinal tersisa akan diperebutkan pada laga Girona versus Real Madrid, Kamis (31/1/2019). 

Real Madrid punya modal kemenangan 4-2 atas Girona pada laga pertama. Namun, mereka juga patut waspada karena dua tim yang unggul pada laga pertama, Getafe dan Sevilla, tersisih. 

Hasil Copa del Rey, laga kedua perempat final 29-30 Januari 2019: 

  • Valencia 3-1 Getafe (Rodrigo 61’, 90+2’, 90+3’ ; Jorge Molina 1’) - Valencia lolos, agregat 3-2
  • Real Betis 3-1 Espanyol (Giovanni Lo Celso 76’, Sergio Leon 95’, Aissa Mandi 99’ ; Leo Baptistao 33’) - Real Betis lolos, agregat 4-2 
  • Barcelona 6-1 Sevilla (Philippe Coutinho 13’-penalti, 53’, Ivan Rakitic 31’, Sergi Roberto 54’, Luis Suarez 89’, Lionel Messi 90’ ; Guilherme Arana 67’) - Barcelona lolos, agregat 6-3

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Liga Indonesia
Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Liga Spanyol
Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Internasional
Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Motogp
Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Liga Inggris
Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Timnas Indonesia
Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Olahraga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com