Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pihak PSG Bantah Isu Penjualan Kylian Mbappe dan Neymar

Kompas.com - 08/12/2018, 19:40 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber PSG

PARIS, KOMPAS.comParis Saint-Germain (PSG) menyangkal pemberitaan dari salah satu surat kabar Perancis, L'Equipe, yang menyebutkan bahwa mereka akan menjual dua pemainnya, Neymar dan Kylian Mbappe, untuk menghindari hukuman Financial Fair Play (FFP).

Hal itu diungkapkan melalui situs resmi klub PSG. Bahkan, mereka juga mempertanyakan tujuan dari klaim yang dilontarkan L'Equipe tersebut.

"Pada artikel yang dipublikasikan L'Equipe pada Jumat malam, mereka dengan berani mengatakan, 'PSG siap kehilangan Kylian Mbappe dan Neymar Jr untuk menghindari hukuman FFP," tulis PSG di situs resminya.

"PSG kini mempertanyakan sekali lagi mengenai tujuan utama dari L'Equipe berani memberitakan hal seperti itu," lanjut pernyataan itu.

Baca juga: PSG Hampir Frustrasi Mencegah Adrien Rabiot Gabung Barcelona

Sebelum rumor itu, L'Equipe juga membuat sebuah berita yang berisi tentang isu Edinson Cavani.

"Rabu lalu saat akan melakoni laga melawan Starsbourg, mereka memasang berita di halaman depan di surat kabar harian mereka, yang berisi tentang isu Cavani," ujarnya lagi.

Lebih lanjut, pihak PSG ingin berbicara secara baik-baik dengan pihak L'Equipe terkait pemberitaan tersebut di atas.

"Untuk menghadapi kesalahan informasi yang dibuat oleh L'Equipe, PSG sekali lagi ingin berbicara baik-baik dengan pihak mereka," ujarnya mengakhiri.

Baca juga: Wonderkid Ajax Amsterdam Pilih Gabung PSG daripada Manchester City

L'Equipe memang beberapa kali memberitakan soal kepergian beberapa pilar PSG, di antaranya kepergian trio penyerang mereka, Kylian Mbappe, Neymar, dan Edinson Cavani.

PSG saat ini sedang melakukan persiapan untuk berlaga di ajang Liga Champions melawan Crvena Zvezda pada Selasa (11/12/2018) atau Rabu dini hari WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber PSG
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com