Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Liga Spanyol Akhir Pekan Ini, Derbi Barcelona, Huesca Vs Madrid

Kompas.com - 08/12/2018, 06:30 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Barcelona akan menghadapi tim sekotanya, yaitu Espanyol, pada pertandingan pekan ke-15 Liga Spanyol yang digelar pada Sabtu (8/12/2018) atau Minggu dini hari WIB.

Espanyol akan menjadi tuan rumah pada laga ini di Stadion Cornella El Prat.

Barcelona kini berada di puncak klasemen Liga Spanyol dengan torehan 28 poin. Sementara itu, Espanyol menduduki peringkat ketujuh dengan raihan 21 poin.

Di laga lain, Real Madrid akan bertandang ke markas Huesca pada Minggu (9/12/2018) dini hari WIB. Jika ditilik pada urutan klasemen, Real Madrid akan menghadapi laga yang mudah.

Baca juga: Real Madrid Ubah Kebijakan Transfer, dari Bintang Galactico Menjadi Pemburu Pemain Muda

Pasalnya, Huesca kini berada di dasar klasemen setelah hanya mampu meraih tujuh poin, sedangkan Real Madrid berada di peringkat kelima.

Sementara itu, rival sekota Real Madrid, Atletico Madrid akan bertemu dengan Deportivo Alaves pada Sabtu (8/12/2018) malam di Stadion Wanda Metropolitano.

Berikut jadwal Liga Spanyol pekan ke-15:

Sabtu, 08 Desember 2018

  • Leganes vs Getafe, pukul 03:00 WIB
  • Atletico Madrid vs Alaves, pukul 19:00 WIB
  • Valencia vs Sevilla, pukul 22:15 WIB

Minggu, 09 Desember 2018

  • Villarreal vs Celta Vigo, pukul 00:30 WIB
  • Espanyol vs Barcelona, pukul 02:45 WIB (SCTV)
  • Eibar vs Levante, pukul 18:00 WIB
  • Huesca vs Real Madrid, pukul 22:15 WIB

Senin, 10 Desember 2018

  • Real Sociedad vs Valladolid, pukul 00:30 WIB
  • Real Betis vs Rayo Vallecano, pukul 02:45 WIB

Selasa, 11 Desember 2018

  • Ath Bilbao vs Girona, pukul 03:00 WIB.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com