Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dortmund Beri Indikasi Permanenkan Status Hakimi

Kompas.com - 26/11/2018, 19:00 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com - Borussia Dortmund memberikan indikasi akan menggaet Achraf Hakimi secara permanen. Saat ini, pemain berusia 20 tahun tersebut berstatus pinjaman dari Real Madrid.

Pemain internasional Maroko tersebut sejatinya bermain di posisi bek kanan. Meskipun demikian, pria kelahiran Madrid ini bisa ditempatkan sebagai bek tengah.

Baca Juga: Lima Sinyal Kegagalan Timnas Indonesia yang Muncul Sebelum Piala AFF 2018 Bergulir

Hakimi tampil cukup impresif pada putaran final Piala Dunia 2018. Dia terlibat dalam tiga pertandingan penyisihan grup yang membuatnya kini menorehkan 14 caps bersama Maroko.

Sejak berkostum Dortmund pada Juli 2018, Hakimi sering mendapat kesempatan bermain. Total, jebolan Madrid Castilla ini sudah terlibat dalam 11 pertandingan di semua kompetisi dengan kontribusi satu gol dan enam assist.

Performa yang mengesankan membuat Dortmund ingin memilikinya secara permanen. CEO Dortmund, Hans-Joachim Watzke mengatakan mereka bakal segera mengumumkan perekrutan pemain yang meraih penghargaan Bundesliga Rookie pada edisi September.

"Paco Alcacer, selamat datang ke Borussia Dortmund," ujar Watzke dalam pertemuan klub seperti dikutip Diario AS.

"Semoga kami juga bisa mengumumkan hal yang sama untuk Achraf Hakimi. Namun kami tahu, ini tidak akan mudah."

Masa pinjaman Hakimi akan selesai pada Juni 2020. Andai kembali ke Santiago Bernabeu, Hakimi memiliki peluang yang sangat kecil untuk masuk skuad utama karena ada beberapa pemain di sektor bek kanan. Selain Dani Carvajal yang selalu jadi pilihan utama, ada Alvaro Odriozola dan Nacho Fernandez.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Liga Indonesia
Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Liga Spanyol
Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Internasional
Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Motogp
Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Liga Inggris
Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Timnas Indonesia
Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Olahraga
Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Timnas Indonesia
Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Olahraga
Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com