Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil dan Klasmen Liga Spanyol hingga Pekan Ke-13 La Liga

Kompas.com - 26/11/2018, 05:54 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sevilla berhasil menjadi pemuncak klasemen Liga Spanyol pada pekan ke-13 La Liga setelah Barcelona dan Real Madrid tidak meraih hasil positif.

Real Madrid secara mengejutkan kalah 0-3 dari SD Eibar pada laga yang digelar di Stadion Municipal de Ipurua, Sabtu (24/11/2018).

Sementara rival abadi Real Madrid, Barcelona meraih hasil imbang 1-1 saat bertandang ke kandang Atletico Madrid.

Baca juga: Luis Milla Bawa Timnas Spanyol Taklukkan Real Zaragoza

Di sisi lain, Sevilla menjadi pemuncak klasemen setelah meraih kemenangan saat menjamu Real Valladolid dengan skor akhir 1-0.

Hasil itu membuat Sevilla merangkak ke posisi pertama di klasemen La Liga menggeser Barcelona yang mengoleksi 25 poin.

Sementara itu, Real Madrid berada di posisi keenam dengan raihan 20 poin hingga laga ke-13.

Pekan ke-13 Liga Spanyol masih menyisakan satu laga lagi, yaitu Real Sociedad melawan Celta Vigo yang akan digelar pada Senin (26/11/2018) atau Selasa dini hari WIB.

Baca juga: Bukan Barcelona, Ini Raja Serangan Balik di Liga Spanyol

Berikut hasil pekan ke-13 Liga Spanyol hingga Senin (26/11/2018):

  • Leganes 1-0 Deportivo Alaves (Youssef En-Nesyri 42)
  • SD Eibar 3-0 Real Madrid (Gonzalo Escalante 16', Sergi Enrich 52', Kike 57')
  • Valencia 3-0 Rayo Vallecano (Santi Mina 35', 61', Kevin Gameiro 76')
  • Huesca 2-2 Levante (Christrian Rivera 23', Xabier Etxeita 51'; Roger Marti 45+1', Emmanuel Boateng 74')
  • Atletico Madrid 1-1 Barcelona (Diego Costa 77'; Ousmane Dembele 90')
  • Athletic Bilbao 1-1 Getafe (Peru Nolaskoain 67'; Jaime Mata 77')
  • Sevilla 1-0 Real Valladolid (Andre Silva 30')
  • Espanyol 1-3 Girona (Borja Iglesias 74'; Christhian Stuani 4', 6', Seydou Doumbia 90')
  • Villarreal 2-1 Real Betis (Gerard Moreno 52', Samuel Chukwueze 54'; Giovani Lo Celso 90')
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com