Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Glenn Sugita Mundur dari LIB, Ini Jawaban Manajemen Persib

Kompas.com - 26/10/2018, 20:53 WIB
Dendi Ramdhani,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Bos Persib Bandung, Glenn Timothy Sugita, mengisyaratkan mundur dari kursi Komisaris PT Liga Indonesia Baru (LIB), operator kompetisi Liga 1 2018. Hal itu terungkap dari kicauan Glenn lewat akun Twitter pribadinya, Jumat (26/10/2018) sore.

Dalam kicauannya, Glenn mengatakan, surat pengunduran dirinya telah diajukan pada 2 Oktober. Keputusan itu diambil sehari setelah Persib diganjar serangkaian sanksi oleh Komisi Disiplin PSSI menyusul kericuhan menjelang laga Persib kontra Persija Jakarta.

Baca juga: Piala Asia U-19 - Hanya 8 Pemain Jepang yang Berlatih Jelang Hadapi Timnas U-19 Indonesia

"Saya telah memasukkan surat pengunduran diri saya sebagai komisaris LIB pada tanggal 2 Oktober 2018 yg lalu, sehingga saya dapat Iebih berkonsentrasi dan berkontribusi di @persib," tulis Glenn.

Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) Teddy Tjahyono membenarkan hal tersebut. Ia mengatakan, keputusan yang diambil Glenn bersifat pribadi.

"Iya (benar), alasannya saya gak tahu ini kan pribadi Pak Glenn. Tapi kalau saya lihat mungkin karena keadaan seperti ini, akhir-akhir ini Persib diperlakukan seperti ini mungkin itu membuat Pak Glenn kecewa," tutur Teddy saat ditemui di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Jumat malam.

Ia menambahkan, keputusan mundurnya Glenn dari LIB nantinya akan dibahas dalam rapat umum pemegang saham (RUPS) di PT LIB.

"Itu kan isinya mengirimkan surat pengunduran diri kalau gak salah. Kalau kita kembali ke aturan perusahaan, proses pengunduran diri kan harus disetujui RUPS pasti itu akan dibahas di RUPS terdekat," ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com