Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Vs Arema, Milan Petrovic Sebut Perbedaan di Timnya

Kompas.com - 13/09/2018, 07:40 WIB
Dendi Ramdhani,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Milan Petrovic akan menyiapkan sejumlah muka baru pada laga Persib Bandung vs Arema FC dalam lanjutan pekan ke-21 Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kamis (13/9/2018) sore.

Pelatih Arema FC, Milan Petrovic, mengaku sudah mempersiapkan timnya guna tampil maksimal pada laga versus Persib Bandung. Menurut dia, Persib diuntungkan karena timnya sempat mengalami dinamika yang menyebabkan adanya perubahan komposisi pemain.

"Tim kami punya beberapa perbedaan dibandingkan pertemuan pertama di Malang," kata Milan Petrovic, Rabu (12/9/2018). 

Baca juga: Persib Vs Arema, Febri Hariyadi Takkan Dipaksa Bermain oleh Mario Gomez

"Saya ingat, hanya ada dua pemain akan jadi starter dari Arema (seperti pertandingan di Malang). Di Persib ada tujuh starter (yang sama). Ini keuntungan bagi pelatih (Roberto Carlos) Mario Gomez dan tim (Persib)," ujarnya melanjutkan.

Petrovic jufa mengaku Persib diuntungkan dengan bermain di kandang dan punya pemain luar biasa. Namun, dia tetap optimistis timnya mampu berbuat banyak di kandang Persib.

"Kami sudah siap. Kami punya persiapan bagus dan kami punya waktu yang cukup selama satu bulan untuk mempersiapkan diri menghadapi pertandingan ini," tutur Petrovic.

Baca juga: Mantan Pemain Punya Ambisi Jebol Gawang Persib Bandung

Pertandingan Persib vs Arema FC ini akan dimainkan pada pukul 16.00 WIB dan disiarkan langsung oleh Indosiar. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Sports
Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Liga Indonesia
Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Liga Indonesia
3 Agenda Perayaan Satu Dekade Jr NBA di Indonesia

3 Agenda Perayaan Satu Dekade Jr NBA di Indonesia

Sports
Jadwal Lengkap 8 Besar Piala Asia U23 2024: Indonesia Vs Korea Selatan

Jadwal Lengkap 8 Besar Piala Asia U23 2024: Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com