Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menang atas Ganda Malaysia, Fajar/Rian Akui Lebih Sabar

Kompas.com - 12/09/2018, 12:44 WIB
Arin Nabila,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

TOKYO, KOMPAS.com - Pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto melaju ke babak kedua Japan Open 2018. Mereka mengalahkan pasangan Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi, dengan skor 21-17, 21-18 dalam duel di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Rabu (12/9/2018).

Rian mengakui dirinya dan Fajar bermain lebih sabar saat menghadapi Ong/Teo sehingga mampu memenangkan pertandingan dengan dua gim.

Baca Juga: Gara-gara Hal Ini, Amir Khan Pede Bisa Kalahkan Manny Pacquiao

"Di sini kami harus lebih sabar, karena kondisi ini mengharuskan kami tidak boleh buru-buru mematikan lawan. Tidak bisa sekali dua kali serang, lawan langsung 'mati'. Pokoknya ngatur lawan dulu," ujar Rian.

Pada gim kedua, Fajar menilai lawan lebih berani bermain bertahan dibandingkan pada gim pertama.

"Sebenarnya strategi kami sama saja dengan sebelumnya. Tapi kondisi lapangan dan shuttlecock di sini kan beda dengan di Istora. Tadi agak ramai pada gim kedua karena lawan belum terlalu in pada gim pertama. Lawan lebih berani bermain bertahan pada gim kedua," kata Fajar.

Fajar/Rian akan bertemu peraih medali perunggu Asian Games 2018 asal Taiwan, Lee Yang/Lee Jhe-Huei, pada babak kedua Japan Open 2018.

Ketika ditanya mengenai persiapannya melawan Lee/Lee, Rian menyatakan strategi mereka tidak akan berbeda dengan hari ini.

"Mereka unggul di power. Strategi kami untuk besok kurang lebih sama. Siapkan pertahanan, dan jangan buru-buru menyerang," aku Rian.

Kemenangan di Japan Open 2018 atas Ong/Teo ini menambah catatan keunggulan Fajar/Rian atas ganda Malaysia tersebut menjadi 2-1.

Sebelumnya, Fajar/Rian meraih kemenangan pada babak perempat final Asian Games 2018. Kala itu, pasangan peraih medali perak Asian Games ini mengalahkan Ong/Teo dengan skor 21-17, 21-13.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com