Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gol Indah Penyerang Inter Milan ke Gawang Atletico Madrid

Kompas.com - 12/08/2018, 07:15 WIB
Jalu Wisnu Wirajati

Penulis

Sumber BolaSport

MADRID, KOMPAS.com — Penyerang Inter Milan, Lautaro Martinez, menjadi bintang kemenangan pada laga International Champions Cup (ICC) 2018 melawan Atletico Madrid, Sabtu (11/8/2018) atau Minggu dini hari WIB. 

Inter Milan menang 1-0 atas Atletico Madrid pada pertandingan di Stadion Wanda Metropolitano itu. Gol tunggal Inter ke gawang Atletico dilesakkan oleh Lautaro Martinez pada menit ke-31.

Torehan penyerang anyar Inter Milan itu tercipta melalui aksi yang keren. Lewat skema serangan balik, sayap Kwadwo Asamoah menggiring bola dan melepaskan umpan lambung brilian dari sisi kiri ke kotak penalti.

Baca juga: Debut Positif Calon Pakar Operan Manchester United

Tujuannya adalah mencapai Martinez, yang menyelinap tanpa kawalan ketat, lalu menjulurkan kaki dan menyambut umpan dengan tendangan ala kungfu memakai kaki kanan.

Kiper top Atletico Madrid, Jan Oblak, tak bisa berbuat banyak ketika bola melesat keras masuk ke gawangnya.

"Gol Lautaro sangat indah dan tercipta dari hasil kerja sama yang baik," kata Pelatih Inter Milan Luciano Spalletti seusai laga seperti dilansir dari situs web resmi klub. 

"Namun, pujian sesungguhnya adalah untuk konsistensi dia selama jalannya pertandingan," tuturnya melanjutkan. 

Baca juga: Via Vallen Jadi Sorotan Saat Dukung Timnas Indonesia di Final Piala AFF U-16 2018

Inter Milan mengoleksi tujuh poin dari tiga laga ICC 2018. Jumlah poin itu sama dengan Tottenham Hotspur yang menjadi "juara", tetapi Inter kalah selisih gol. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com