Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil ICC 2018, Tottenham Kalahkan AC Milan 1-0

Kompas.com - 01/08/2018, 09:37 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Tottenham Hotspur memetik hasil positif kala berjumpa AC Milan pada pertandingan ketiga sekaligus terakhir dalam turnamen pramusim International Champions Cup (ICC) 2018.

Bermain di US Bank Stadium, Amerika Serikat, Selasa (31/7/2018) atau Rabu pagi WIB, Spurs menyudahi perlawanan Milan dengan skor tipis 1-0. Satu-satunya gol Spurs datang dari George N'Koudou.

Baik Spurs maupun Milan menurunkan kombinasi pemain bintang dan pemain muda sebagai starter.

Sama-sama tampil menyerang, kedua tim terpaksa menyudahi babak pertama tanpa gol.

Spurs baru bisa mengakhiri kebuntuan pada babak kedua, tepatnya pada menit ke-47. N'Koudou membuka keunggulan lewat sepakan keras kaki kiri yang bersarang di pojok gawang kawalan Pepe Reina.

Skor tak berubah sampai wasit meniupkan peluit tanda pertandingan selesai.

Bagi Spurs, ini menjadi kemenangan kedua mereka dalam tiga partai ICC. Sebelumnya, skuad asuhan Mauricio Pochettino mengalahkan AS Roma 4-1 dan tumbang dari FC Barcelona lewat adu penalti.

Sementara itu, Milan belum sekalipun menang dari dua laga. Mereka kalah adu penalti dari Manchester United pada partai pertama. (Ade Jayadireja)

Tottenham Hotspur 1-0 AC Milan (George N'Koudou 47')

Tottenham: 13-Michael Vorm, 6-Davinson Sanchez, 37-Kyle Waler-Peters, 56-Timothy Eyoma, 27-Lucas Moura, 14-George N'Koudou, 40-Luke Amos, 53-George Marsh, 52-Oliver Skipp, 18-Fernando Llorente

Pelatih: Mauricio Pochettino

AC Milan: 25-Pepe Reina, 22-Mateo Musacchio, 20-Ignazio Abate, 13-Alessio Romagnoli, 2-Davide Calabria,10-Hakan Calhanoglu, 79-Franck Kessie, 73-Manuel Locatelli, 11-Fabio Borini, 8-Suso, 63-Patrick Cutrone

Pelatih: Gennaro Gattuso

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Timnas Indonesia
AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

Sports
Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Liga Italia
Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Sports
Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

STY Jelaskan Alasan Pemanggilan Malik Risaldi ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Perubahan Besar Timnas Indonesia Usai Cetak Sejarah di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com