Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yanto Basna Dapat Enam Jahitan Saat Tanding di Liga Thailand

Kompas.com - 30/07/2018, 17:33 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Bek asal Indonesia yang berkarier di Thailand, Yanto Basna, harus dilarikan ke rumah sakit saat membela Khon Kaen FC di Liga 2 Thailand, Minggu (29/7/2018).

Pada laga pekan ke-22 Liga 2 Thailand ini, Yanto Basna mendapatkan luka robek di pipi. Cedera ini didapat setelah berduel di udara dengan pemain Kasetart FC pada menit ke-35.

Sempat melanjutkan pertandingan hingga turun minum, Yanto Basna harus dilarikan ke rumah sakit saat jeda.

Baca juga: Piala AFF U-16 2018 - Timnas U-16 Indonesia Menang 8-0 Kontra Filipina

”Kami duel udara, lalu terjadi benturan dan darah mengucur,” kata Yanto Basna kepada BolaSport.com, Senin (30/7/2018).

”Saya harus diganti dan dibawa ke rumah sakit, karena darah tak berhenti mengucur. Akhirnya, pipi saya dapat enam jahitan untuk menutup luka,” ujar mantan pemain Sriwijaya FC ini.

Beruntungnya, pengorbanan Yanto Basna tidak sia-sia. Khon Kaen FC mengakhiri pertandingan dengan kemenangan tiga gol tanpa balas.

Renan Marques, Tossapol Yotchan, dan Darko Tazevski menjadi pencetak gol kemenangan tim dengan julukan The T-Rexs.

Baca juga: Evan Dimas dan Ilham Udin Segera Gabung Timnas U-23 Indonesia, Ini Sikap Terbaru Selangor FA

Kemenangan ini membuat Khon Kaen FC naik ke peringkat dua dengan koleksi 40 poin.
Posisi Khon Kaen FC belum aman karena hanya berjarak dua angka dengan peringkat tiga, dan tiga angka dari peringkat empat dan lima.

Tiga tim di bawah Khon Kaen FC ini masih menyisakan satu pertandingan atau baru bermain 21 kali. Untuk bisa promosi ke Liga 1 Thailand, Khon Kaen FC harus mengakhiri musim di urutan tiga besar. (Estu Santoso)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com