Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Nonton Asian Games? Ini Harga Tiket dan Cara Belinya

Kompas.com - 18/07/2018, 15:08 WIB
Arin Nabila,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kurang dari satu bulan, pesta olahraga terbesar se-Asia, Asian Games 2018, akan segera dimulai di Jakarta dan Palembang. INASGOC selaku panitia penyelenggara event mulai merampungkan segala persiapan, tidak terkecuali soal penjualan tiket.

Tiket sudah mulai bisa dibeli secara online di situs website resmi Asian Games.

Dilansir dari asiangames2018.id/tickets, harga tiket opening ceremony di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (18/8/2018), dibanderol Rp 750.000 sampai Rp 5 juta. Untuk closing ceremony di lokasi yang sama, Minggu (2/9/2018), harga tiket mulai dari Rp 450.000 - Rp 5 juta.

Baca Juga: Indonesia Targetkan 2 Emas Dayung pada Asian Games 2018

Berikut ini harga tiket yang tertera di website resmi Asian Games 2018 untuk setiap cabang olahraga yang diperlombakan:

1. Hockey, tiket: Rp 100.000 (preliminary), Rp 200.000 (semifinal), Rp 300.000 (final). Lokasi: Gelora Bung Karno

2. Sport Climbing, tiket: Rp 50.000 (preliminary), Rp 100.000 (final). Lokasi: Jakabaring Sport City

3. Tenis, tiket: Rp 100.000 (preliminary), Rp 200.000 (final). Lokasi: Jakabaring Sport City

4. Gymnastic Trampoline, tiket: Rp 100.000 (final). Lokasi: JIExpo Kemayoran Hall D

5. Gymnastic Rythmic, tiket: Rp 150.000 (final). Lokasi: JIExpo Kemayoran Hall D

6. Gymnastic Artistic, tiket: Rp 200.000 (final). Lokasi: JIExpo Kemayoran Hall D

7. Table Tennis, lokasi: JIExpo Kemayoran Hall B. Kategori :

- Mixed Doubles, tiket: Rp 100.000 (preliminary), Rp 200.000 (final)

- Singles Preliminary, tiket: Rp 100.000 (preliminary), Rp 200.000 (final)

- Team Preliminary, tiket: Rp 100.000 (preliminary), Rp 200.000 (final)

8. Beach Volleyball, tiket: Rp 50.000 (preliminary), Rp 75.000 (semifinal), Rp 100.000 (final). Lokasi: Jakabaring Sport City

9. Handball, tiket: Rp 100.000 (preliminary), Rp 100.000 (group stage), Rp 200.000 (semifinal), Rp 300.000 (final). Lokasi: POPKI Sport Hall Cibubur

10. Soft Tennis, tiket: Rp 50.000 (preliminary), Rp 100.000 (final). Lokasi: Jakabaring Sport City

11. Squash, tiket: Rp 100.000 (preliminary), Rp 150.000 (semifinal), Rp 200.000 (final). Lokasi: Gelora Bung Karno

12. Roller Sport: Skateboarding, tiket: Rp 50.000 (preliminary), Rp 100.000 (final). Lokasi: Jakabaring Sport City

13. Wrestling, tiket: Rp 100.000 (final). Lokasi: Jakarta Convention Center Assemly Hall

14. Sepak Takraw, tiket: Rp 50.000 (preliminary), Rp 100.000 (final). Lokasi: Jakabaring Sport City Ranau

15. Weightlifting, tiket: Rp 100.000 (final). Lokasi: JIExpo Kemayoran Hall A

16. Taekwondo, tiket: 100.000 (preliminary), Rp 200.000 (final). Lokasi: Jakarta Convention Center Plenary Hall

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong Soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Live Indonesia Vs Irak: Saling Rangkai Serangan, Tendangan Bebas Marselino Masih Lemah

Timnas Indonesia
Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Championship Series: Fakta Aneh Persib Vs Bali United di Mata Alberto

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com