Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inggris Bertemu Kolombia, Gary Cahill Waspadai Falcao

Kompas.com - 29/06/2018, 08:11 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

Laporan jurnalis Bolasport, Firzie A Idris dan Herka Yanis Pangaribowo, dari Kaliningrad, Rusia

KOMPAS.com - Bek timnas Inggris, Gary Cahill, mewaspadai Radamel Falcao dari Kolombia.

Pertemuan Inggris dan Kolombia akan terjadi pada babak 16 besar Piala Dunia 2018, Selasa (3/6/2018).

Cahill mengakui, Falcao alias El Tigre (Si Macan) menjadi ancaman terbesar bagi pertahanan The Three Lions.

Baca juga: Terungkap, Misteri di Balik Kaos Kaki Lionel Messi

"Falcao adalah pencetak gol ulung dan kami harus waspada terhadapnya," ujar bek Chelsea itu kepada wartawan, termasuk BolaSport.com, di Mixed Zone Stadion Kaliningrad seusai laga Inggris versus timnas Belgia pada Kamis (28/6/2018).

Bukan cuma Falcao, Cahill juga menyoroti winger Kolombia milik Juventus, Juan Cuadrado.

"Dia punya kecepatan yang eksplosif. Dia jelas menjadi salah satu ancaman," kata sang pemain.

Falcao memang baru membuat satu gol dari tiga pertandingan Piala Dunia tahun ini.

Namun, performa ia di klub patut diacungi jempol.

Eks striker Chelsea itu menyumbang total 24 gol dari 36 penampilan bersama AS Monaco pada musim 2017-2018. (Ade Jayadireja)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Respons Pemain Persib Usai Ikuti 'Kelas' VAR Liga 1

Respons Pemain Persib Usai Ikuti "Kelas" VAR Liga 1

Liga Indonesia
Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Sports
Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com