Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Piala Thomas, Lawan Kanada, 2 Andalan Indonesia Diistirahatkan

Kompas.com - 20/05/2018, 04:45 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

BANGKOK, KOMPAS.com - Tim bulu tangkis putra Indonesia akan memulai perjuangan mereka di ajang Piala Thomas 2018 pada Minggu, 20 Mei 2018, pagi ini.

Anthony Sinisuka Ginting dkk akan berjibaku melawan Kanada untuk memperebutkan poin pertama pada babak penyisihan Grup B.

Pada pertandingan kali ini, tim Thomas Indonesia tidak akan menurunkan beberapa pemain andalan mereka untuk melawan Kanada.

Dari sektor tunggal putra, pemain pertama Jonathan Christie akan menepi dalam pertandingan kali ini.

Baca juga: Jadwal Piala Thomas dan Uber 2018, Start 20 Mei Pukul 9.00 WIB

Indonesia memilih menurunkan Anthony Sinisuka Ginting sebagai pemain tunggal pertama.

Sedangkan Ihsan Maulana Mustofa dan Firman Abdul Kholik akan melengkapi jajaran pemain tunggal putra Indonesia pada pertandingan kali ini.

Hal yang sama juga terlihat pada line-up utama Indonesia pada sektor ganda putra.

Pasangan ganda putra nomor satu, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, juga akan diistirahatkan pada pertandingan pertama.

Posisi ganda putra pertama akan diisi oleh Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.

Adapun Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan didapuk sebagai ganda putra kedua yang bertanding pada pertandingan keempat.

Pertandingan antara Indonesia melawan Kanada akan digelar di lapangan empat dari Impact Arena, Bangkok, Thailand, pada Minggu (20/5/2018) pukul 09.00 WIB.

Pada pertandingan lainnya di grup D, tim putra Korea Selatan akan berhadapan dengan tim tuan rumah di lapangan satu pada pukul 07.00 WIB. (Ardhianto Wahyu Indraputra)

Berikut order of play tim putra Indonesia versus Kanada pada pertandingan pertama grup B Piala Thomas 2018.

MS-1: Anthony Sinisuka Ginting vs Jason Anthony HO-SHUE

MD-1: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Jonathan Bing Tsan Lai/Duncan Yao

MS-2: Ihsan Maulana Mustofa vs Antonio Li

MD-2: Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Jason Anthony Ho-Shue/Nyl Yakura

MS-3: Firman Abdul Kholik vs Paul-Antoine Dostie-Guindon

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com