Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rangkuman Gol Laga AS Roma Vs Liverpool, Gagal "Comeback" Dramatis

Kompas.com - 03/05/2018, 08:01 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

ROMA, KOMPAS.com — Pada pertandingan kedua babak semifinal Liga Champions antara AS Roma melawan Liverpool, tercatat enam gol tercipta di Stadion Olimpico, Roma, Rabu (3/5/2018) atau Kamis dini hari WIB.

Liverpool berhasil melaju ke babak final Liga Champion karena menang agregat gol 7-6 atas AS Roma.

AS Roma hampir saja bisa melakukan comeback dramatis terhadap Liverpool pada laga tersebut, tetapi hinggal peluit panjang dibunyikan skor berakhir 4-2 dengan kemenangan tuan rumah.

Gol Liverpool yang tercipta pada laga ini dicetak oleh Sadio Mane (9'), dan Georginio Wijnaldum (25'). Sedangkan gol AS Roma dicetak melalui gol bunuh diri James Milner (15'), Edin Dzeko (52'), dan Radja Nainggolan (86', 90+4'-pen).

Baca juga: Bobol AS Roma 7 Kali, Liverpool Cetak Rekor

Berikut rangkuman dari 6 gol yang tercipta pada laga leg kedua babak semifinal Liga Champions antara AS Roma melawan Liverpool (video di bawah ini hanya bisa ditonton melalui mode desktop dan mobile):

1. Gol Sadio Mane (9')

 

Gol Sadio Mane bermula dari Radja Nainggolan yang terlalu pelan ketika mengirim umpan.

Bola tersebut diambil Roberto Firmino sebelum mengirim umpan terobosan ke Mane.

Mane yang tinggal berhadapan dengan Alisson Becker berhasil menceploskan bola ke dalam jala gawang.

2. Gol bunuh diri James Milner (15')

 

Gol ini terjadi ketika ada kemelut di depan gawang Liverpool. Pada saat itu, Dejan Lovren mencoba menghalau bola dari daerah kiper.

Namun, bola justru mengenai kepala James Milner hingga memantul ke arah gawang dan tercipta gol balasan.

Kedudukan menjadi 1-1, The Reds masih unggul agregat 3-6.

3. Gol Georginio Wijnaldum (25')

Berawal dari sepak pojok Liverpool, bola liar hasil sundulan kembali disundul oleh Edin Dzeko.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com