Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Strootman: Lawan Liverpool di Anfield Akan Sulit bagi Roma

Kompas.com - 23/04/2018, 22:31 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - AS Roma akan tandang ke Stadion Anfield, kandang Liverpool, untuk melakoni leg pertama semifinal Liga Champions, Selasa (24/4/2018) atau Rabu dinihari WIB. Gelandang AS Roma, Kevin Strootman, mengakui Liverpool lebih favorit.

Pernyataan Strootman ini merujuk fakta Liverpool dua kali mengalahkan tim kuat, Manchester City, pada Liga Inggris dan Liga Champions.

"Saya melihat Liverpool kala mereka menang 4-3 di Liga. Mereka sangan hebat bermain di kandang," kata Strootman dikutip dari The Independent.

"Saya juga terkejut ketika mereka berhasil unggul 3-0 pada leg pertama Liga Champions," ujar Strootman menambahkan.

(Baca juga: Marko Simic Dibanderol Rp 20 Triliun, Persija Bisa Beli 11 Pemain Termahal Dunia)

Namun, pemain asal Belanda ini mengatakan bahwa jika AS Roma bisa mencetak gol terlebih dahulu maka atmosfer Anfield kemungkinan tidak akan sehebat biasanya.

"Kami tahu kami akan menghadapi atmosfer yang hebat di sana. Akan menguntungkan bagi kami jika berhasil mencetak gol, kami juga akan berhati-hati agar tidak kemasukan cepat," tutur pemain berusia 28 tahun ini.

AS Roma akan bergantian menjamu Liverpool di Stadion Olimpico pada leg kedua, Kamis (3/5/2018).

"Publik Roma akan berbeda pada leg kedua. Liverpool akan terkejut dengan riuhnya suara dari fans kami. Apalagi kami akan melawan tim kuat. Ini akan menjadi sangat spesial," kata Strootman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Jadwal dan Daftar Wakil Indonesia di Indonesia Open 2024

Badminton
Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Persib Juara Liga 1, Rahasia Bojan Hodak Benahi Maung Bandung

Liga Indonesia
Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Kata Pelatih Tanzania jika Timnas Indonesia Ingin Kalahkan Irak

Timnas Indonesia
AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

AVC Challenge Cup: Indonesia Kalah dari Korsel, Grogi dan Tegang

Sports
Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Jelang Indonesia Vs Irak, Marselino Banyak Belajar dari Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Daftar Tim Promosi Serie A: Warna Indonesia dalam Jay Idzes dan Como 1907

Liga Italia
Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Satu Dekade di Indonesia, NBA Berkomitmen Kembangkan Talenta Muda

Sports
Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Persib Juara Liga 1 2024 Jadi Kado Spesial Ulang Tahun Umuh Muchtar

Liga Indonesia
Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Inggris Vs Bosnia-Herzegovina: Pemanasan Euro, Southgate Ingin Kombinasi Pemain

Internasional
Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Rachmat Irianto Juara di Persib: Luruhkan Stigma Negatif, Tanpa Bayang-bayang Ayah

Liga Indonesia
Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Biang Kekalahan Fajar/Rian di Final Singapore Open 2024

Badminton
Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Kalah dari Selangor FC, Persija Runner-up Pramusim Premium Sports

Liga Lain
Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Jay Idzes Bawa Venezia Promosi ke Serie A Usai Singkirkan Cremonese

Liga Italia
Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Marselino: Pemain Timnas Indonesia Tidak Tegang, Siap Lawan Irak

Timnas Indonesia
Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Jawaban Tegas Ketum PSSI soal Polemik Elkan Baggott di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com