Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Jerman, Bayern Muenchen Tidak Kendor Meski Sudah Juara

Kompas.com - 15/04/2018, 04:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

MUENCHEN, KOMPAS.com - Bayern Muenchen tetap tampil gemilang saat menang dengan skor telak 5-1 atas Borussia Moenchengladbach pada pertandingan pekan ke-30 Bundesliga 1 - kasta teratas Liga Jerman - di Allianz Arena, Sabtu (14/4/2018).

Keberhasilan mengunci gelar juara pada pekan lalu ternyata tak membuat Bayern kendor sekalipun sempat tertinggal terlebih dahulu pada menit ke-9 lantaran gol Josip Drmic.

Bayern mampu membalas dengan lima gol lewat gol Sandro Wagner pada menit ke-37 dan ke-41, Thiago Alcantara (51'), David Alaba (67'), dan Robert Lewandowski (82').

(Baca Juga: Ini Kata Mohamed Salah Soal Persaingan Gelar Sepatu Emas)

Bayern Muenchen kokoh di puncak klasemen dengan 75 poin. Mereka unggul 22 angka atas Schalke 04 yang baru akan bertanding pada Minggu (15/4/2018) malam. 

Kemenangan telak juga diraih Bayern Leverkusen saat menang atas Eintracht Frankfurt dengan skor 4-1. Dengan hasil ini, Leverkusen berhasil mempertahankan posisi keempat klasemen dengan raihan 51 poin.

Sementara itu Eintracht Frankfurt yang duduk di peringkat enam atau zona terakhir Liga Eropa, terancam turun ke peringkat ketujuh jika RB Leipzig berhasil mendapatkan poin penuh saat melawan Werder Bremen pada hari Minggu).

Berikut hasil lengkap Liga Jerman hingga Sabtu (14/4/2018):

  • Wolfsburg 0-0 Augsburg
  • Bayer Leverkusen 4-1 Eintracht Frankfurt (Julian Brandt 20', Kevin Volland 71', 77', 88' ; Marco Fabian 23')
  • Hertha Berlin 2-1 FC Koeln (Davie Selke 49', 53' ; Leonardo Bittencourt 29')
  • Hoffenheim 2-0 Hamburger SV (Serge Ganbry 18'. Adam Szalai 27')
  • VfB Stuttgart 1-1 Hannover 96 (Erik Thommy 53', Niclas Fuellkrug 90')
  • Bayern Muenchen 5-1 Borussia Moenchengladbach (Sandro Wagner 37', 41', Thiago Alcantara 51', David Alaba 67', Robert Lewandowski 82' ; Josep Drimic 9'. )

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Liga Italia
Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Liga Inggris
PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

Sports
Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Liga Indonesia
6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

Sports
Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Liga Indonesia
Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com