Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rooney Beberkan Alasan Mkhitaryan Tak Bisa Berkembang di Man United

Kompas.com - 07/02/2018, 17:31 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Mantan striker Manchester United yang kini bermain untuk Everton, Wayne Rooney, memberikan pendapat soal kesulitan yang dihadapi Henrikh Mkhitaryan untuk berkembang bersama Setan Merah.

Rooney dan Mkhitaryan sempat bermain bersama untuk Manchester United sepanjang musim 2016-2017. Mereka akhirnya berpisah karena Rooney kembali ke Everton pada musim panas 2017 dan Mkhitaryan memutuskan hengkang ke Arsenal enam bulan berselang setelah ditukar dengan Alexis Sanchez.

Meski hanya satu tahun, Rooney sudah sangat mengenal Mkhitaryan berikut permasalahan yang dihadapi di Old Trafford. Rooney berpendapat bahwa Mkhitaryan sulit berkembang karena kebebasannya terkekang selama bermain di bawah arahan Mourinho. Itu yang membuat potensi terbaik pemain berusia 29 tahun itu tidak muncul.

(Baca Juga: Soal Isu ke Manchester United, Putra Legenda Belanda Angkat Bicara)

"Saya telah melihat dirinya pada musim lalu dan dia adalah pemain yang sangat berbakat. Saya pikir dia tidak mendapatkan kebebasan yang benar-benar dia inginkan di Manchester United," ucap Rooney seperti dikutip BolaSport.com dari Manchester Evening News.

"Di Arsenal, dia akan dikelilingi oleh pemain yang melepaskan bola dan membawa bola. Dia akan menciptakan peluang dan mencetak gol. Saya sangat yakin dia akan melakukannya," tuturnya.

Hal yang diungkapkan Rooney cukup terbukti pada laga Arsenal menghadapi Everton, Minggu (4/2/2018). Pada laga tersebut, Mkhitaryan berhasil mencetak tiga assist saat membawa Arsenal meraih kemenangan dengan skor telak 5-1. (Verdi Hendrawan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com