Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Irfan Jaya Antusias Bermain dengan Pemain Baru Asal Papua

Kompas.com - 23/01/2018, 17:52 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Winger Persebaya Surabaya, Irfan Jaya (21 tahun), mengaku bangga bisa bermain dengan empat pemain baru asal Papua.

Menyongsong Liga 1 musim 2018, Persebaya memang menambah amunisi dengan merekrut empat pemain yang sebelumnya membela Persipura Jayapura.

Keempat pemain tersebut ialah Osvaldo Haay, Ruben Sanadi, Feri Pahabol, dan Nelson Alom.

Empat eks pemain Persipura itu pernah berkostum timnas Indonesia, baik senior maupun kelompok umur.

Baca juga : Irfan Jaya Berharap Persebaya Bisa Juara meski Gagal Gaet Andik

"Sebagai pemain, saya bangga bisa bermain dengan pemain-pemain senior yang pernah bermain di timnas," ucap Irfan saat dihubungi BolaSport.com, Senin (22/1/2018).

"Tentu skuad lama Persebaya, khususnya saya, bisa belajar dan mengambil pengalaman dari mereka," kata pemain terbaik Liga 2 musim 2017 itu.

Persebaya Surabaya memperkenalkan lima muka baru untuk Liga 1 2018, yaitu Osvaldo Haay, Nelson Alom, Ferinando Pahabol, Otavio Dutra, dan Ruben Sanadi. Instagram @officialpersebaya Persebaya Surabaya memperkenalkan lima muka baru untuk Liga 1 2018, yaitu Osvaldo Haay, Nelson Alom, Ferinando Pahabol, Otavio Dutra, dan Ruben Sanadi.

Adapun Irfan baru kembali dari training camp (TC) timnas U-23 Indonesia yang dilatih Luis Milla.

Irfan Jaya dkk bakal melakoni laga kontra tim asal Papua, Perseru Serui, pada laga kedua Grup C Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Selasa (23/1/2018) malam WIB. (Segaf Abdullah)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com