Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Walcott Lewati Tes Kesehatan di Everton

Kompas.com - 17/01/2018, 17:05 WIB

KOMPAS.comTheo Walcott telah melewati tes kesehatan di Everton. Dengan demikian, pemain internasional Inggris tersebut selangkah lagi bergabung dengan klub asuhan Sam Allardyce.

Walcott terlihat berada di tempat latihan Everton, Finch Firm, Selasa (16/1/2018) sore waktu Inggris, dan telah menyelesaikan tes kesehatan menjelang kepindahannya ke Goodison Park, markas The Toffees. Dilansir BolaSport.com dari SkySport, pemain Arsenal ini akan segera menyelesaikan kesepakatan transfer.

Everton harus mengeluarkan dana sekitar 20 juta poundsterling (sekitar Rp 368,477 miliar) untuk mendapatkan Walcott.

(Baca Juga: Ross Barkley Jalani Tes Medis, Antonio Conte Mengaku Bukan Wewenangnya Mendatangkan Sang Pemain)

Selain Everton, pemain 28 tahun ini sebenarnya juga diincar mantan klubnya, Southampton. Namun, Walcott lebih tertarik bergabung dengan Everton.

Sang pemain memulai kariernya di Southampton sebelum kemudian hijrah ke Arsenal pada 2006. Bersama Arsenal pada musim ini, Walcott tak mendapatkan menit bermain yang cukup karena bukan pilihan utama. Dia hanya bermain enam kali di Liga Inggris.

Keputusan Walcott pindah ke Everton selain untuk bisa mendapatkan menit bermain, juga untuk menyelamatkan peluangnya berlaga pada Piala Dunia 2018 bersama timnas Inggris.

Jika transfer terealisasi, Walcott akan menjadi rekrutan kedua Everton pada bursa transfer musim dingin ini. Sebelumnya, klub tersebut berhasil mendatangkan Cenk Tosun dari Besiktas dengan nilai transfer 27 juta poundsterling (sekitar Rp 497,589 miliar). (Putra Rusdi Kurniawan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com