Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gareth Bale Lebih Produktif di Kandang Lawan

Kompas.com - 27/09/2017, 09:41 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Lebih nyaman berada di kandang lawan. Mungkin kalimat itulah yang cocok untuk menggambarkan bintang Real Madrid, Gareth Bale, pada musim 2017-2018.

Sebanyak tiga gol sudah disarangkan Gareth Bale dari 10 penampilan di semua ajang pada musim ini.

Uniknya, semua gol tersebut terjadi kala El Real main di luar kandang.

Torehan teranyar Bale terjadi ketika Madrid bertandang ke rumah Borussia Dortmund di Signal Iduna Park pada laga kedua fase grup Liga Champions, Selasa (26/9/2017).

Baca juga: Hasil Liga Champions, Ronaldo-Bale Akhiri Tren Negatif Madrid

Winger berumur 28 tahun itu menyumbang satu gol untuk membantu kemenangan 3-1 Los Blancos.

Sembilan hari sebelum terbang ke Jerman, Bale mencatatkan namanya di papan skor saat Madrid membawa pulang kemenangan 3-1 dari kandang Real Sociedad dalam partai lanjutan Liga Spanyol.

Mundur ke 20 Agustus 2017, juga di kompetisi domestik, bintang timnas Wales itu mengukir satu gol yang mengantarkan timnya menang 3-0 di markas Deportivo La Coruna.

Apakah ini pertanda Bale lebih nyaman bermain di luar rumah lantaran kerap diperlakukan kurang baik oleh fans sendiri?

Belakangan ini sang bintang memang sering mendapat siulan dari suporter Madrid saban bermain di Santiago Bernabeu.

Hal tersebut terjadi lantaran penampilan sang pemain dianggap kurang gereget. (Ade Jayadireja)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com