Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Champions, Manchester City Menang Telak di Markas Feyenoord

Kompas.com - 14/09/2017, 04:05 WIB
Anju Christian

Penulis

ROTTERDAM, KOMPAS.com - Manchester City tampil gemilang pada laga pertama Grup F Liga Champions 2017-2018. Bertandang ke markas Feyenoord, The Citizens menang telak 4-0, Rabu (13/8/2017) atau Kamis dini hari WIB.

Dua dari empat gol tim beralias The Citizens diciptakan oleh John Stones, sisanya berkat Sergio Aguero dan Gabriel Jesus.

Dalam laga ini, Manchester City memang benar-benar superior dalam hal permainan.

Menurut rekaman UEFA, mereka mencatatkan 62 persen penguasaan bola dan delapan tembakan tepat sasaran dari sembilan percobaan.

Bandingkan dengan Feyenoord yang cuma melakukan satu tendangan jitu dari dua upaya.

Usaha pertama Manchester City langsung membuahkan hasil saat laga belum genap dua menit.

John Stones menyambut bola sepak pojok dari David Silva guna membuka keran gol timnya.

Lesakan tersebut juga menyelipkan catatan rekor.

Feyenoord mengalami kemasukan tercepat di Liga Champions dengan catatan 1 menit 35 detik.

Derita Feyenoord bertambah delapan menit berselang.

Sergio Aguero meneruskan bola servis Kyle Walker dari sisi kanan untuk menggandakan keunggulan The Citizens.

Lima belas menit setelahnya, Gabriel Jesus mengambil giliran untuk mencatatkan nama di papan skor.

Bola tembakan Benjamin Mendy sempat dihalau oleh Brad Jones di bawah mistar Feyenoord.

Menunggu di depan gawang, Jesus menyambar bola liar untuk menambah keunggulan timnya menjadi 3-0.

Kedudukan tersebut sempat bertahan hingga babak pertama berakhir.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com