Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga 1, Bali United Permalukan Tuan Rumah Semen Padang 3-1

Kompas.com - 24/08/2017, 21:08 WIB

KOMPAS.com - Bali United sukses mengalahkan tuan rumah Semen Padang dengan skor 3-1 di Stadion Haji Agus Salim, Padang, Kamis (24/8/2017).

Semen Padang tampil dominan pada awal laga. Serangan kerap diinisiasi oleh Rico Simanjuntak lewat sisi sayap. Meski begitu, Semen Padang baru mampu memecah kebuntuan pada menit ke-45.

Semen Padang mendapatkan penalti setelah Taufiq dianggap handball di kotak 16. Marcel Sacramento sukses menjalankan tugas sebagai eksekutor.

Paruh kedua menjadi milik Bali United. Baru semenit berjalan, Sylvano Comvalius mencetak gol ke-18 musim ini pada menit ke-46.

Bali United semakin berhasrat mencetak gol kedua. Pada menit ke-62, Marcos Flores sukses menggandakan keunggulan timnya via titik putih.

Semenit berselang, Irfan Bachdim membuat skor menjadi 3-1 untuk Bali United. Gol tersebut sekaligus menyegel tripoin skuat Serdadu Tridatu di Ranah Minang.

Dengan hasil ini, Bali United tetap di urutan kedua dengan 38 poin, sama seperti raihan pemuncak klasemen sementara Persipura Jayapura namun kalah head-to-head. Sementara itu Semen Padang tertahan di urutan ke-12 dengan 26 poin.

HASIL PERTANDINGAN

Semen Padang 1-3 Bali United (Marcel Sacramento 45' [pen]; Sylvano Comvalius 46', Marcos Flores [pen] 62', Irfan Bachdim 63')

SUSUNAN PEMAIN

Semen Padang (4-4-2): 22-Jandia Eka Putra; 2-Novan Setya Sasongko, 89-Cassio Fransisco, 16-Agung Prasetyo, 11-Hengki Ardiles; 20-Riko Simanjuntak, 10-Vendry Mofu, 17-Ko Jae-sung, 88-Irsyad Maulana; 8-Marcel Sacramento, 37-Muchlis Hadi Ning Syaifulloh

Pelatih: Nil Maizar

Bali United (4-4-1-1): 21-I Made Wardhana; 27-Agus Nova, 26-AA Ngurah Wahyu, 22-Dias Angga Putra, 59-Hasim Kipuw; 14-Fadil Sausu, 8-Taufiq, 48-Marcos Flores, 7-Miftahul Hamdi; 10-Irfan Bachdim; 99-Sylvano Comvalius

Pelatih: Widodo Cahyono Putro

Wasit: Spartak Danilenko (Kirgistan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com