Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap Play-off Liga Champions, Sevilla dan Celtic Menang

Kompas.com - 17/08/2017, 07:24 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Semua klub kontestan play-off Liga Champions 2017-2018 telah memainkan laga pada leg pertama.

Sama dengan hasil pada Selasa (15/8/2017), kali ini juga tidak ada hasil mengejutkan yang terjadi.

Salah satu klub unggulan, Sevilla, hampir saja tertahan di kandang lawan, Istanbul Basaksehir. Beruntung, Los Nervionenses berhasil mencetak gol kemenangan jelang laga berakhir.

Sevilla berhasil menang 2-1 berkat gol spektakuler bek kiri Sergio Escudero.

Pemain berusia 27 tahun itu sukses melepaskan tendangan keras menyusur tanah dari tepi kotak penalti yang bersarang di pojok kiri bawah gawang tuan rumah.

Basaksehir sempat membalas melalui gol Eljero Elia pada pertengahan babak kedua. Namun, Sevilla akhirnya mendapatkan gol tandang kedua mereka di Stadion Fatih Terim melalui sontekan Wissam Ben Yedder di depan gawang.

Hasil menarik lainnya terjadi di Celtic Park. Tuan rumah, Celtic FC, berhasil menang lima gol tanpa balas atas Astana.

Dua gol bunuh diri pemain Astana, Evgany Postnikov dan Igor Shitov, melengkapi dua gol milik Scott Sinclair dan satu dari James Forrest.

Klub unggulan lainnya yang meraih kemenangan adalah Napoli. Wakil Liga Italia itu berhasil menang 2-0 atas Nice berkat gol dari Dries Mertens dan penalti Jorginho.

Berikut hasil lengkap leg pertama babak play-off Liga Champoins, Rabu (16/8/2017):

Olympiakos Piraeus 2-1 HNK Rijeka (Vadis Odjidja-Ofoe 66', Alaixys Romao 90'+3; Heber Araujo 41)

Celtic FC 5-0 Astana (Evgeny Postnikov 32'-bd, Scott Sinclair 42', 60', James Forrest 79', Igor Shitov 88'-bd)

Hapoel Be'er Sheva 2-1 Maribor (Anthony Nwakaeme 12', Shir Tzedek 45'-pen; Marcos Tavares 10')

Istanbul Basaksehir 1-2 Sevilla (Eljero Elia 64'; Sergio Escudero 16', Wissan Ben Yedder 84')

Napoli 2-0 Nice (Dries Mertens 13', Jorginho 70'-pen) 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com