Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Presiden PSG: Harga Neymar Tidak Mahal...

Kompas.com - 04/08/2017, 21:04 WIB

PARIS, KOMPAS.com - Paris Saint-Germain (PSG) telah resmi memperkenalkan Neymar ke media di Parc des Princes Stadium pada Jumat (4/8/2017). Dalam konferensi pers itu, Neymar ditemani Presiden PSG, Nasser Al-Khelaifi.

Penyerang berusia 23 tahun ini berstatus pemain termahal di dunia setelah PSG menebus klausul pelepasannya dari Barcelona senilai 222 juta euro (sekitar Rp 3,4 triliun). Kapten tim nasional Brsil ini mengalahkan rekor transfer yang sebelumnya dipegang Paul Pogba, ketika Manchester United membelinya dari Juventus pada musim panas 2016.

Baca Juga:

Tak Ada Pengumuman Resmi, Barca Sakit Hati kepada Neymar?

UEFA Bisa Lakukan Investigasi soal Transfer Neymar

Di PSG, Neymar Dapat Nomor Punggung "Warisan" Pastore

Perbandingan harga Neymar dan Pogba sangat jauh. Man United "hanya" mengeluarkan 105 juta euro untuk mendatangkan pemain internasional Perancis itu ke Old Trafford. Meskipun demikian, Nasser menilai harga Neymar tidak fantastis jika dilihat pada tahun-tahun mendatang.

"Hari ini dia (Neymar) mahal, tetapi dalam dua atau tiga tahun? Saya tidak berpikir itu mahal, kami akan punya banyak uang," katanya.

Sang presiden juga mengaku tidak mengkhawatirkan adanya pelanggaran Financial Fair Play.

"Saya memiliki tim yang kuat bersama saya. Jika kamu berpikir tentang Financial Fair Play, pergilah minum kopi dulu dan jangan khawatir tentang itu," imbuhnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BolaSport

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com