Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Isu Transfer Musim Ini yang Tak Kalah Seru dari "Game of Thrones"

Kompas.com - 27/07/2017, 06:09 WIB

KOMPAS.com - Bursa transfer musim panas selalu menarik dan misterius. Hal itu karena banyak sekali rumor dan biasanya ada pemecahan rekor transfer.

Ada lima pemain yang diperebutkan sejumlah klub pada musim panas 2017. Persaingan di bursa transfer pun tak kalah sengit dari perebutan singgasana besi di serial populer HBO, Game of Thrones.

Siapa saja mereka?

1. Kylian Mbappe (AS Monaco)

Sudah jadi incaran klub-klub top Eropa sejak musim lalu, termasuk Real Madrid. Terakhir, El Real dikabarkan sepakat menebus Mbappe dengan harga 180 juta euro.

Jumlah tersebut sudah cukup membuat pemain berusia 18 tahun itu jadi pesepak bola termahal dunia. Namun, AS Monaco justru membantah. Di Inggris, Manchester City juga masih mengintai.

Kylian Mbappe merayakan gol AS Monaco ke gawang SM Caen pada partai lanjutan Ligue 1 - kasta pertama Liga Perancis - di Stadion Michel-dOrnano, Minggu (19/3/2017).CHARLY TRIBALLEAU/AFP Kylian Mbappe merayakan gol AS Monaco ke gawang SM Caen pada partai lanjutan Ligue 1 - kasta pertama Liga Perancis - di Stadion Michel-dOrnano, Minggu (19/3/2017).

2. Alexis Sanchez (Arsenal)

Pemain asal Cile ini disinyalir sudah tidak betah di Arsenal dan ingin hengkang. Beberapa klub sudah sempat dikaitkan dengan Alexis.

Di antaranya adalah Paris Saint-Germain, Bayern Muenchen, hingga Manchester City. Arsenal ingin mempertahankan Alexis, tetapi ogah menaikkan gajinya.

Hingga kini, belum ada kepastian apakah Alexis bertahan atau justru pergi.

Penyerang Arsenal, Alexis Sanchez, merayakan gol ke gawang Chelsea pada laga final Piala FA di Stadion Wembley, London, 27 Mei 2017.AFP/ADRIAN DENNIS Penyerang Arsenal, Alexis Sanchez, merayakan gol ke gawang Chelsea pada laga final Piala FA di Stadion Wembley, London, 27 Mei 2017.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com