Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Isu Transfer Musim Ini yang Tak Kalah Seru dari "Game of Thrones"

Kompas.com - 27/07/2017, 06:09 WIB

KOMPAS.com - Bursa transfer musim panas selalu menarik dan misterius. Hal itu karena banyak sekali rumor dan biasanya ada pemecahan rekor transfer.

Ada lima pemain yang diperebutkan sejumlah klub pada musim panas 2017. Persaingan di bursa transfer pun tak kalah sengit dari perebutan singgasana besi di serial populer HBO, Game of Thrones.

Siapa saja mereka?

1. Kylian Mbappe (AS Monaco)

Sudah jadi incaran klub-klub top Eropa sejak musim lalu, termasuk Real Madrid. Terakhir, El Real dikabarkan sepakat menebus Mbappe dengan harga 180 juta euro.

Jumlah tersebut sudah cukup membuat pemain berusia 18 tahun itu jadi pesepak bola termahal dunia. Namun, AS Monaco justru membantah. Di Inggris, Manchester City juga masih mengintai.

Kylian Mbappe merayakan gol AS Monaco ke gawang SM Caen pada partai lanjutan Ligue 1 - kasta pertama Liga Perancis - di Stadion Michel-dOrnano, Minggu (19/3/2017).CHARLY TRIBALLEAU/AFP Kylian Mbappe merayakan gol AS Monaco ke gawang SM Caen pada partai lanjutan Ligue 1 - kasta pertama Liga Perancis - di Stadion Michel-dOrnano, Minggu (19/3/2017).

2. Alexis Sanchez (Arsenal)

Pemain asal Cile ini disinyalir sudah tidak betah di Arsenal dan ingin hengkang. Beberapa klub sudah sempat dikaitkan dengan Alexis.

Di antaranya adalah Paris Saint-Germain, Bayern Muenchen, hingga Manchester City. Arsenal ingin mempertahankan Alexis, tetapi ogah menaikkan gajinya.

Hingga kini, belum ada kepastian apakah Alexis bertahan atau justru pergi.

Penyerang Arsenal, Alexis Sanchez, merayakan gol ke gawang Chelsea pada laga final Piala FA di Stadion Wembley, London, 27 Mei 2017.AFP/ADRIAN DENNIS Penyerang Arsenal, Alexis Sanchez, merayakan gol ke gawang Chelsea pada laga final Piala FA di Stadion Wembley, London, 27 Mei 2017.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com