Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ambisi dan Target Sergio Ramos bersama Real Madrid

Kompas.com - 10/07/2017, 11:36 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber JUARA

MADRID, KOMPAS.com - Tiga gelar Liga Champions belum cukup untuk kapten Real Madrid, Sergio Ramos. Pemain yang berposisi sebagai bek tersebut berambisi membuat sejarah lebih besar bagi timnya.

Real Madrid menutup musim 2016-2017 dengan dua gelar, yaitu trofi Liga Spanyol dan Liga Champions. Mereka menyegel status sebagai pengoleksi juara Liga Champions terbanyak dengan 12 trofi.

Namun, Ramos belum puas. Menurut pria berusia 31 tahun itu, Real Madrid tidak akan bosan.

"Misi Real Madrid musim ini adalah membuat lebih banyak sejarah. Kami harus sedikit melupakan prestasi yang sudah kami raih. Bagi saya, itu kunci kesuksesan," ujar Ramos dalam wawancara dengan harian asal Spanyol, Marca.

Baca juga: Ramos Siap Gagalkan Upaya Ronaldo Mengejar Messi

"Kalau ingin menang, Real Madrid harus menata ulang pola pikirnya dan kembali menargetkan ambisi serupa," ucapnya.

Bagi Ramos, jurus itu sudah dia terapkan sejak pertama kali bermain untuk Los Blancos.

"Saya sudah bertahun-tahun di Real Madrid, tetapi antusiasme saya tidak pernah hilang. Saya selalu ingin menang bersama klub terbaik di dunia. Setiap tahun, Anda harus mulai dari awal dengan tujuan baru," ujarnya.

"Tahun 2017, misalnya. Real Madrid mengawali tahun baru dengan ambisi ingin mengamankan titel secepat mungkin. Tantangan kami adalah untuk selalu lebih baik dari musim sebelumnya," ucap Ramos. (Lariza Oky Adisty)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com