Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sriwijaya Kembali Perkenalkan Skuad Baru

Kompas.com - 19/04/2017, 21:00 WIB
Kontributor Palembang, Berry Subhan Putra

Penulis

PALEMBANG, KOMPAS.com - Manajemen kembali perkenalkan skuad baru Sriwijaya FC beserta official tim, Rabu (19/4/2017) sore. Kali ini lebih detail yakni penandatanganan kontrak setiap pemain di Stadion Gelora SriwiManajemen kembali perkenalkan skuad baru Sriwijaya FC beserta official tim, Rabu (19/4/2017) sore. jaya Jakabaring.

Presiden tim Sriwijaya FC, Dodi Reza Alex Noerdim, mengatakan, sebanyak 28 pemain bakal mengisi skuad Laskar Wong Kito, julukan Sriwijaya FC. Dia pun berharap tim menjadi solid.

"Kalian sudah sah menjadi pemain, pelatih dan official tim. Jadikan Sriwijaya sebagai keluarga besar untuk mencapai puncak Liga 1," ujarnya.

Dia menambahkan, para pemain jangan langsung puas setelah Sriwijaya FC mencuri poin saat lawan Semen Padang pda laga perdana Liga 1.

"Pertandingan kedua nanti harus lebih baik karena bermain di sini. Jadikan stadion lebih angker," paparnya.

Mengenai marqee player, Sriwijaya FC akan merekrutnya. Tetapi saat ini belum terwujud karena sedang dalam proses dan tinggal tunggu saja.

"Akan ada komunikasi dengan manajemen tim untuk direkrut," katanya.

Ia mengakui, marqee player tidak kalah hebat dari pemain asing seperti, Bio Paulin, Hilton Moreira, Yoo Hyun Koo, dan Alberto Gonzalves.

"Semuanya sedang proses. Dengan catatan harus standar dan melengkapi daya gedor Sriwijaya FC," paparnya.

Mengenai teknis, Sriwijaya FC hanya mencari playmaker. Artinya, bisa menambah daya gedor tim ketika dalam laga nanti.

"Kalau posisi lain sudah lengkap dan fix," ujarnya.

Daftar pemain Sriwijaya FC

Penjaga gawang: Teja Paku Alam, Sandi Firmansyah, Dikri Yusron Afafa, Rangga Pratama.

Belakang: Rudolof Yanto Basna, Bio Paulin Pierre, Bobby Satria, Firdaus Ramadhan, Indra Permana, Zalnando, Gilang Ginarsa, Marckho Sandy Meraudje, Ahmad Maulana Putra.

Tengah: Yu Hyun-koo, Ichsan Kurniawan, Hapit Ibrahim, Hendra Sandi, Manda Cinggi, Rahmad Hidayat, M Nur Iskandar, TA Musafry, Yohanis Nabar.

Depan: Alberto Goncalves, Airlangga Sucipto, Maldini Pali, Hilton Moreira, Slamet Budiono, Rizsky Dwi Ramadhana.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com