Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Messi dan Pique Dipastikan Tampil Lawan Celtic

Kompas.com - 23/11/2016, 19:07 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber ESPN FC


GLASGOW, KOMPAS.com - Pelatih Barcelona, Luis Enrique, menyatakan bahwa Gerard Pique dan Lionel Messi siap tampil pada pertandingan lanjutan penyisihan Grup C Liga Champions di Celtic Park, Glasgow, Rabu (23/11/2016) atau Kamis dini hari WIB.

Sebelumnya, Messi absen saat El Barca bermain imbang 0-0 dengan Malaga pada pertandingan lanjutan La Liga, Sabtu (19/11/2016). Penyerang asal Argentina tersebut tak bisa tampil lantaran sakit.

Sementara itu Pique sudah mulai tampil saat melawan Malaga. Pemain asal Spanyol tersebut sempat absen 3 pekan untuk memulihkan cedera pergelangan kakinya.

"Messi sudah baik. Dia oke. Dia berlatih tanpa masalah dan saya yakin dia sudah 100 persen pulih. Dia juga akan memberikan penampilan terbaiknya," kata Enrique.

"Pada prinsipnya, Pique juga sudah pulih. Dia tidak berlatih pada Senin kemarin karena mengalami memar saat melawan Malaga. Namun, dia akan tersedia untuk laga nanti," ujar Enrique.

Saat ini,  El Barca di puncak klasemen dengan merangkum 9 poin dari 4 laga. Dengan dua laga tersisa, Barca mengincar kemenangan pada laga nanti demi meraih tiket babak 16 besar.

Sejauh ini, Barca sudah 12 kali beruntun lolos ke perdelapan final.

"Celtic Park adalah satu tempat terbaik di Eropa. Bukan hanya soal sejarah klub tetapi karena suporter dan atmosfer yang mereka buat," kata Enrique.

"Saya akan meminta pemain untuk menikmati laga karena kami memiliki peluang untuk lolos ke babak selanjutnya," ujarnya.


 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber ESPN FC


Terkini Lainnya

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com