Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Presiden FIFA Ungkap Klub Idolanya

Kompas.com - 09/11/2016, 20:28 WIB
Ferril Dennys

Penulis

 
MILAN, KOMPAS.com - Presiden FIFA, Gianni Infantino, ternyata seorang pendukung Inter Milan atau Interista. Infantino pun bercerita bahwa dia menyukai Inter karena pengaruh sang ayah yang juga Interista.

"Ya, saya selalu menjadi seorang Interista, bayangan itu-lah yang melekat sewaktu kecil," kata Infantino.

Infantino bertutur bahwa, saking cintanya dengan Inter, ayahnya selalu menyaksikan tim kesayangannya saat berlaga di final Liga Champions pada era 1960-an.

"Dia membawa saya untuk menyaksikan mereka saat saya kecil. Saya pun ketagihan setelah saya datang ke San Siro," Ujar Infantino.

Saat ini, Inter sedang diterpa krisis gelar. Terakhir, tim berjulukan La Beneamata meraih gelar yakni Copa Italia pada 2010-2011. 

Musim ini, Inter terlempar dari persaingan gelar scudetto Serie A. Alhasil, Frank de Boer harus terdepak dari kursi pelatih Inter. Posisi De Boer kemudian diganti Stefano Pioli yang diumumkan Selasa (8/11/2016).

"Untuk Inter, ini adalah masa transisi tetapi fans terbiasa ini. Kami banyak menderita dalam beberapa musim terakhir tetapi hal ini yang membuat mereka merasakan hal manis pada akhirnya," tutur Infantino.

"Saya berharap Pioli sebagai pelatih anyar meraih hal terbaik dalam pekerjaan barunya. Namun sebagai presiden FIFA, saya harus tetap berimbang," ujarnya.

Di Inter, Pioli terikat kontrak selama 18 bulan. Apabila berjalan mulus, dia mengabdi di Giuseppe Meazza hingga 30 Juni 2018. Pioli juga membawa empat staf untuk bergabung dengan tim pelatih Inter.

"Mereka yang bergabung adalah Giacomo Murelli (asisten pelatih), Davide Lucarelli (asisten teknik), Matteo Osti (pelatih kebugaran), dan Francesco Perondi (pelatih kebugaran)," bunyi pernyataan klub.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com