Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sepak Bola Ubah Nasib Seorang Gelandangan Ini

Kompas.com - 30/10/2016, 09:04 WIB
Ferril Dennys

Penulis

SAN SEBASTIAN, KOMPAS.com - Sepak bola tidak hanya semata-mata sebuah permainan. Namun, sepak bola juga mengajarkan sebuah kemanusiaan.

Pelajaran tersebut bisa dilihat dari keputusan Real Sociedad mempekerjakan seorang tunawisma yang selama ini tidur di luar Stadion Anoeta.

Pria yang dikenal dengan nama Ruben dan anjingnya bernama Mundo menjadi gelandangan di jalananan San Sebastian selama 3 tahun. Mereka pun tidur di luar Stadion Anoeta selama 8 bulan terakhir.

Selama itu, dia bertahan dengan mengandalkan kebaikan orang yang memberikan dia baju dan makanan. Akan tetapi, Sociedad mengubah nasib Ruben. Tim berjulukan Txuriurdin tersebut memutuskan mempekerjakan Ruben sebagai pemelihara lapangan.

"Saya pikir mereka adalah orang baik. Setelah sudah lama saya kehilangan harapan," kata Ruben kepada Marca.

Ruben diberitakan telah menyetujui kontrak selama 2 tahun dengan opsi perpanjangan kontrak mengacu kinerjanya di Sociedad. Sociedad juga memberikan ruangan untuk Ruben dan kandang untuk Mundo.

Ruben harus bekerja keras saat ini, mengingat Sociedad akan menjamu Atletico Madrid dan Barcelona dalam 2 pertandingan selanjutnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Menanti Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala AFF U16 2024

Menanti Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala AFF U16 2024

Timnas Indonesia
Italia Terhindar dari Jalur 'Neraka' Euro 2024, Swiss Ingatkan Trauma

Italia Terhindar dari Jalur "Neraka" Euro 2024, Swiss Ingatkan Trauma

Internasional
Euro 2024: Ronaldo Kembali Diganggu Aksi Nekat Fans, Nyaris Kena Tendang

Euro 2024: Ronaldo Kembali Diganggu Aksi Nekat Fans, Nyaris Kena Tendang

Internasional
Jadwal Indonesia dari Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026: Tandang Vs Arab Saudi

Jadwal Indonesia dari Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026: Tandang Vs Arab Saudi

Timnas Indonesia
Para Raja di Fase Grup Euro 2024

Para Raja di Fase Grup Euro 2024

Internasional
Swiss Vs Italia: Gli Azzurri Punya Masalah Besar

Swiss Vs Italia: Gli Azzurri Punya Masalah Besar

Internasional
Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, STY Senang, Keyakinan Ketum PSSI

Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, STY Senang, Keyakinan Ketum PSSI

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal dan Klasemen Akhir Piala AFF U16 2024, Indonesia Juara Grup

Jadwal Semifinal dan Klasemen Akhir Piala AFF U16 2024, Indonesia Juara Grup

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia bersama Elite Asia, Pantang Kalah Sebelum Tanding

Timnas Indonesia bersama Elite Asia, Pantang Kalah Sebelum Tanding

Timnas Indonesia
Euro 2024: Diserang Kritik, Southgate Disebut Fantastis untuk Inggris

Euro 2024: Diserang Kritik, Southgate Disebut Fantastis untuk Inggris

Internasional
Jadwal dan Bagan Lengkap 16 Besar Euro 2024: Perancis Vs Belgia

Jadwal dan Bagan Lengkap 16 Besar Euro 2024: Perancis Vs Belgia

Internasional
Kejuaraan Asia Junior 2024: Main di Yogyakarta, Indonesia Lawan Filipina

Kejuaraan Asia Junior 2024: Main di Yogyakarta, Indonesia Lawan Filipina

Badminton
Kapten Real Madrid Nacho Gabung Klub Arab Saudi Al Qadsiah

Kapten Real Madrid Nacho Gabung Klub Arab Saudi Al Qadsiah

Liga Lain
Lolos ke Semifinal Piala AFF U16 2024, Timnas U16 Diminta Lupakan Euforia

Lolos ke Semifinal Piala AFF U16 2024, Timnas U16 Diminta Lupakan Euforia

Liga Indonesia
Liga Esports Nasional 2024 Kembali Digelar, Pesta Gim Tanah Air

Liga Esports Nasional 2024 Kembali Digelar, Pesta Gim Tanah Air

Olahraga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com