Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Turin, Zidane Bicara Kemungkinan Latih Juventus

Kompas.com - 02/06/2016, 11:49 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Zinedine Zidane masih berstatus sebagai pelatih Real Madrid, tetapi tidak memungkiri hasratnya untuk menangani Juventus suatu saat nanti.

Asa Zidane dilatarbelakangi kenangan masa lalunya. Dia sempat berseragam I Bianconeri, julukan Juventus, dari 1996 hingga 2001. Masing-masing satu gelar Scudetti dan Piala Intertoto menghiasi perjalanan Zidane di Turin.

Dia pun membuka peluang untuk kembali ketika membuka Akademi Real Madrid di Turin, Rabu (1/6/2016).

"Ada perasaan spesial dengan Juventus. Anda tidak pernah mengetahui. Suatu hari, saya mungkin kembali ke Turin," tutur Zidane.

"Juventus telah berkembang pesat dalam beberapa tahun terakhr. Mereka bisa memenangi segalanya dan tampil bagus di Liga Champions," ucap dia.

Zidane juga harus berinteraksi dengan Juventus pada musim panas 2016. Tuntutan ini dipicu oleh saga transfer Alvaro Morata dan Isco.

Madrid berniat mengaktifkan klausul pemulangan Morata. Adapun Juventus sudah lama menaruh minat kepada Isco, yang dianggap sebagai pilihan pas untuk lakon nomor 10.

Untuk nama terakhir, Zidane menolak untuk melego. Tidak peduli, dia masih memiliki James Rodriguez dan Gareth Bale yang bisa menempati pos gelandang serang.

"Isco adalah pemain Real Madrid dan tidak pergi. Kami belum membicarakan pasar transfer atau pemain yang diminati oleh Juventus," kata Zidane.

Isco sendiri tidak masuk skuad final Spanyol untuk Piala Eropa 2016. Beda cerita dengan Morata yang mampu meyakinkan pelatih Vicente del Bosque.

Juara Juventus 5-0 Sampdoria: Penutup Sempurna

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Australia Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Larangan STY demi Poin Perdana

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ancaman Olyroos ke Gawang Garuda

Timnas Indonesia
Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Teco Harap Tak Ada Match Fixing di Laga Krusial Liga 1 2024

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com