Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Agen Bantah Surat dari Mourinho ke Manchester United

Kompas.com - 24/01/2016, 10:43 WIB

 

MANCHESTER, KOMPAS.com - Agen Jose Mourinho, Jorge Mendes, membantah bahwa kliennya telah mengirimkan surat kepada Manchester United perihal keinginannya melatih di Old Trafford.

Sabtu (23/1/2016), The Independent melaporkan bahwa Mourinho telah mengirimkan surat sebanyak 6 lembar kepada manajemen Setan Merah.

Dalam surat itu, Mourinho menuliskan hasratnya melatih Manchester United. Dia juga memberikan analisis singkat tentang skuad Setan Merah musim ini dan rencana transfer dia andai terpilih menjadi manajer.

Kabar itu langsung dibantah oleh Mendes. Agen Mourinho itu mengatakan bahwa laporan itu hanyalah omong kosong.

"Tak mungkin pelatih seperti Mourinho mengirim surat ke klub untuk menawarkan jasanya. Kabar itu benar-benar tak masuk akal" kata Mendes.

Laporan itu muncul tak lama setelah Manchester United kalah 0-1 dari Southampton. Kekalahan itu membuat manajer Louis van Gaal dan timnya disoraki oleh para penggemar di Stadion Old Trafford.

"(Cemoohan) Mereka benar, saya tidak dapat menyangkalnya. Namun, dalam keadaan baik atau buruk kami harus tetap bersama-sama," kata eks pelatih tim nasional Belanda itu.

Kekalahan dari Southampton itu membuat Manchester United tertahan di peringkat ke-5. Hasil itu juga bisa membuat Van Gaal kian terpojok karena santer diberitakan Mourinho, yang dipecat Chelsea pada Desember lalu, akan masuk menggantikannya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com