Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gol Arsenal akibat Liverpool Lengah

Kompas.com - 14/01/2016, 07:58 WIB


LIVERPOOL, KOMPAS.com
- Kelengahan para pemain menurut manajer Juergen Klopp menjadi penyebab Liverpool kemasukan gol mudah saat menjamu Arsenal di Anfield, Rabu (13/1/2016) malam atau Kamis dini hari WIB. 

The Reds sempat unggul melalui Roberto Firmino (10', 19'), tetapi The Gunners bisa membalas lewat Aaron Ramsey (14') dan Olivier Giroud (25', 55'). Tuan rumah baru menyamakan kedudukan pada pengujung laga lewat Joe Allen.

Klopp menganggap anak asuhnya memberikan tim Meriam London keleluasaan untuk mencetak gol, padahal secara keseluruhan Roberto Firmino cs sudah tampil optimal.

"Kami memulai laga dengan sangat bagus dan bermain dengan begitu baik. Hal ini menunjukkan potensi kami," kata Klopp kepada BBC

"Kemudian, kami memberi mereka dua gol mudah. Kami harus bertanggung jawab atas itu. Organisasi memang salah satu hal penting, tetapi kami punya sedikit masalah soal konsentrasi," ucapnya lagi. 

Secara statistik, Liverpool mendominasi 59 persen penguasaan bola. Mereka juga melepaskan 22 tembakan berbanding 14 milik tim tamu. 

“Ada beberapa momen pada laga ini yang membuat saya senang,” ujar mantan pelatih Borussia Dortmund itu. 

Dengan hasil imbang ini, Liverpool turun ke peringkat sembilan klasemen dengan raihan 31 poin. Mereka disusul oleh Stoke City yang sanggup mengalahkan Norwich City dengan skor 3-1. (Septian Tambunan) 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Juara.net
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com