Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klopp Mengamuk, Polisi Turun Tangan

Kompas.com - 31/12/2015, 16:00 WIB
Anju Christian

Penulis

SUNDERLAND, KOMPAS.com - Petugas Kepolisian harus turun tangan untuk meredam kemarahan Juergen Klopp saat Liverpool bertandang ke markas Sunderland, Rabu (30/12/2015).

Pemicunya adalah tackle keras Jeremain Lens terhadap Mamadou Sakho pada menit ke-86. Wasit Kevin Friend melayangkan kartu kuning terhadap Lens, tetapi Klopp menilai hukuman seharusnya lebih berat.

Akibat insiden tersebut, Klopp melancarkan perang kata-kata ke arah bangku cadangan Sunderland. Sejumlah polisi yang bertugas mengamankan pertandingan harus menghampiri Klopp untuk meredam emosinya.

Manajer Sunderland, Sam Allardyce, merasa tersinggung terhadap sikap Klopp.

"Ada beberapa kata-kata kotor dan kasar yang ditujukan kepada staf saya. Saya tidak menyukainya," kata Allardyce.

"Apabila melihat kejadian tersebut seharusnya diwarnai kartu merah, dia adalah orang Jerman yang lembut. Itu cukup dengan kartu kuning, sebuah pelanggaran," tutur Allardyce.

Meski begitu, Klopp menolak untuk meminta maaf. Pada konferensi pers setelah pertandingan, dia mengaku belum bisa menerima keputusan Friend.

"Tentu saja, saya marah. Menurut saya, itu kartu merah. Staf saya bersikap emosional, begitu juga mereka di Sunderland," ucap Klopp.

Kemenangan ini mengangkat Liverpool ke posisi tujuh klasemen Premier League dengan koleksi 30 poin. Adapun Sunderland masih tertahan di peringkat ke-19 dengan perolehan 12 angka.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Badminton
Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Liga Indonesia
Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Sports
Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Timnas Indonesia
Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liga Inggris
Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Liga Spanyol
Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

Liga Indonesia
Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com