Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/11/2015, 08:03 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber GOAL


GIANYAR, KOMPAS.com - Boaz Solossa terancam tak bisa memperkuat Persipura Jayapura pada pertandingan lanjutan penyisihan Grup B Piala Jenderal Sudirman melawan PSM Makassar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Senin (23/11/2015). Pemain yang akrab disapa Bochi tersebut terancam absen karena mengalami cedera saat melawan Bali United, (14/11/2015).

Saat melawan Bali United, Boaz hanya bermain selama 38 menit. Lantaran cedera tersebut, Boaz harus absen saat Mutiara Hitam melawan Semen Padang, Selasa (17/11/2015). 

"Bochi harus menjalani terapi pemulihan yang cukup agar cederanya bisa cepat sembuh. Namun saat sembuh nanti harus menjalani beberapa program latihan lagi," kata pelatih Oswaldo Lessa Filho.

Pelatih asal Brasil itu pun terus memantau perkembangan kondisi Bochi. Dia masih berharap pemain kelahiran Sorong, 16 Maret 1986, ini bisa tampil melawan PSM. Hanya saja, Lessa enggan memaksakan Bochi tampil jika belum fit 100 persen.

Dokter tim Persipura, Agustinus Hataubun, mengungkapkan cedera Bochi tidak tergolong parah.

"Dia butuh waktu istirahat selama lima hari ke depan. Mudah-mudahan dia bisa tampil melawan PSM Makassar nanti. Kami sedang mengupayakan agar cederanya cepat pulih," ungkapnya.

Di sisi lain, pemain asal Pantai Gading, Lancine Kone, akhirnya telah bergabung dengan tim Mutiara Hitam, Sabtu (21/11/2015). Dengan demikian, penggawa asing Persipura telah lengkap untuk PJS.

Sebelumnya, telah bergabung lebih dulu Robertino Pugliara dan Lim Jun Sik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber GOAL
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com