Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jose Mourinho 1-2 Juergen Klopp

Kompas.com - 30/10/2015, 08:00 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber Juara.net

KOMPAS.com - Jose Mourinho menghadapi tantangan sulit untuk menyelamatkan pekerjaannya sebagai Manajer Chelsea. Dia harus berjumpa dengan Liverpool asuhan Juergen Klopp pada lanjutan Premier League di Stadion Stamford Bridge, Sabtu (31/10/2015).

Keduanya sempat berduel pada Liga Champions 2012-13 sebanyak empat kali. Dua di antaranya terjadi pada fase grup, sisanya pada babak semifinal. Hasilnya, Klopp unggul dengan dua kemenangan yang diraih Borussia Dortmund.

Dok. Juara.net Catatan pertemuan Jose Mourinho dan Juergen Klopp.

Klopp bisa disebut salah satu antagonis dalam perceraian Mourinho dan Real Madrid pada musim panas 2013. Ketika itu, Madrid menaruh harapan besar di Liga Champions karena sudah tertinggal jauh dari Barcelona di La Liga.

Akan tetapi, Madrid harus tersingkir oleh Dortmund dengan agregat 4-3. Kekalahan dari Atletico Madrid pada final Copa Del Rey berujung "ketuk palu" perpisahan Mourinho.

Skenario tersebut bisa saja terulang pada musim ini. Chelsea yang notabene merupakan juara bertahan, hanya menduduki posisi ke-15 klasemen sementara. Kemenangan Klopp dan Liverpool bisa melebarkan pintu keluar Mourinho dari Stamford Bridge.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Juara.net
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com