Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Van Persie Jadi Buruan Juventus, Roma dan Lazio

Kompas.com - 23/05/2015, 23:19 WIB
KOMPAS.com - Tiga klub Serie-A, Juventus, AS Roma dan Lazio dikabarkan sedang mempertimbangkan untuk memberikan penawaran kepada Robin van Persie. Penyerang internasional Belanda tersebut tampaknya ingin meninggalkan Manchester United.

Van Persie hanya mencetak 10 gol dari 27 pertandingan Premier League bersama Setan Merah pada musim 2014-15 ini. Cedera dan penurunan performa menjadi hambatan bagi mantan striker Arsenal tersebut untuk mendapat jatah bermain reguler.

Semua kondisi tersebut membuat Van Persie merasa tidak nyaman sehingga kabar dia ingin meninggalkan Old Trafford pada musim panas ini pun muncul ke permukaan, termasuk dia ingin bermain di luar Inggris. Ini membuat tiga klub Serie-A tersebut segera mengatur langkah untuk memanfaatkan situasi.

Sebelumnya, Van Persie sudah di ambang pintu masuk Juventus Stadium pada tahun 2012. Tetapi dia akhirnya memutuskan untuk bergabung dengan MU.

Meskipun demikian, Van Persie harus berpikir ulang jika memilih Juventus sebagai pelabuhannya karena Si Nyonya Besar akan memperkuat barisan serangan mereka dengan striker Palermo Paulo Dybala. Hadirnya Dybala akan membuat Van Persie mengalami nasib serupa (kurang jam bermain).

Roma mungkin bisa menjadi alternatif karena klub ibukota Italia tersebut membutuhkan penyerang baru. Pasalnya, Mattia Destro mungkin memilih untuk pindah, sedangkan Francesco Totti sudah berada di pengujung karier dan Seydou Doumbia belum meyakinkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Red Sparks vs Indonesia All Star 3-2, Laga Ekshibisi Meriah dan Penuh Hiburan

Hasil Red Sparks vs Indonesia All Star 3-2, Laga Ekshibisi Meriah dan Penuh Hiburan

Sports
Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Hasil Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Liga Indonesia
SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com