Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mou: Chelsea Membosankan? Lebih Bosan Menunggu Gelar 10 Tahun

Kompas.com - 27/04/2015, 06:36 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Goal
LONDON, KOMPAS.com — Manajer Chelsea Jose Mourinho mengecam tindakan suporter Arsenal saat kedua tim bertemu pada pertandingan lanjutan Premier League, di Stadion Emirates, Minggu (26/4/2015). Suporter saat itu menyebut Chelsea sebagai tim yang membosankan.

The Blues berusaha meraih hasil imbang untuk menjaga jarak 10 poin dengan Arsenal di peringkat kedua. Chelsea pun akhirnya mampu menahan Arsenal dengan hasil imbang tanpa gol. Kapten Chelsea, John Terry, menggambarkan hasil ini sebagai langkah besar dalam meraih juara.

Namun, permainan bertahan yang diperagakan London Biru dikritik oleh suporter Arsenal setelah pertandingan. Mereka bernyanyi, "Membosankan, membosankan Chelsea."

Terkait cemoohan tersebut, Mourinho berpendapat bahwa nyanyian tersebut untuk Arsenal, yang tak pernah meraih gelar juara Premier League sejak 2004.

"Menurut saya, yang membosankan adalah kondisi 10 tahun tanpa gelar. Menuru saya, menunggu, menunggu, menunggu untuk gelar selama 10 tahun sangat membosankan," kata Mourinho.

"Nyanyian tersebut mungkin bukan untuk kami. Saat Anda bermain di kandang dan menarik keluar nomor 9 (penyerang)... mungkin mereka ingin melihat Olivier Giroud dan Danny Welbeck bermain bersama. Tim yang membosankan adalah tim yang berada di urutan kedua dalam daftar pencetak gol terbanyak dalam Premier League, dan memiliki rekor memasukkan-kemasukan terbaik," sambungnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Goal
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Liga Indonesia
Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Liga Inggris
Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Liga Indonesia
Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Liga Italia
Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Liga Indonesia
Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Liga Inggris
Respons Pemain Persib Usai Ikuti 'Kelas' VAR Liga 1

Respons Pemain Persib Usai Ikuti "Kelas" VAR Liga 1

Liga Indonesia
Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com