Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mourinho Ingin Lampard Kembali ke Chelsea

Kompas.com - 31/01/2015, 23:05 WIB

LONDON, KOMPAS.com - Gelandang Manchester City Frank Lampard mengungkapkan, Manajer Chelsea Jose Mourinho mengharapkannya kembali setelah gantung sepatu. Lampard pun mengaku akan senang jika bisa kembali ke klub yang membesarkan namanya itu.

Lampard menghabiskan 13 tahun kariernya di Chelsea dan merupakan pencetak gol terbanyak untuk The Blues dengan 211 gol. Ia meninggalkan City pada bursa transfer musim panas 2014 dan bergabung dengan City.

Sejak ditinggal Lampard, Chelsea sudah bertemu City satu kali di ajang Premier League, di Etihad Stadium, 21 September 2014. Chelsea unggul lebih dulu melalui Andre Schuerrle pada menit ke-71. City akhirnya meraih hasil 1-1, berkat gol Lampard pada menit ke-85.

Dalam hitungan jam, Lampard akan kembali menjadi lawan bagi The Blues. Pertandingan kali ini akan berlangsung di kandang Chelsea, Stamford Bridge.

"Jose Mourinho dan manajemen Chelsea dari level tinggi telah mengatakan bahwa mereka ingin aku bergabung, kapan pun aku ingin kembali," ujar Lampard.

"Bermain di Chelsea akan terasa seperti pulang ke rumah dan memiliki pengaruh besar bagiku. Ketika Anda menjadi bagian dari Chelsea, aku telah melihatnya dalam diri Chopper Harris dan Peter Bonettu, mereka masih ada di sana sampai hari ini."

"Chelsea adalah klub yang sangat memperhatikan pemain-pemainnya. Jika kesempatan untuk kembali itu ada, aku akan senang kembali ke sana karena aku memiliki karier yang panjang di sana. Chelsea adalah bagian diriku dan itu tak akan pernah berubah," tutur Lampard.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Sky Sports
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Badminton
Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com