Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Liga Inggris Lebih Menarik daripada Spanyol"

Kompas.com - 08/01/2015, 16:21 WIB
KOMPAS.com - Sergio Ramos menilai Premier League lebih menarik dibandingkan Liga Spanyol. Meski demikian, bek asal Spanyol ini menegaskan bahwa masa depannya bukan di Inggris tetapi tetap di tanah Matador.

Ramos ikut menyebabkan Madrid mengalami kekalahan 0-2 dalam derbi Madrid melawan Atletico di Vicente Calderon, Rabu (7/1/2015), pada leg pertama babak 16 besar Copa del Rey. Pasalnya, dia dinilai menarik Raul Garcia di dalam kotak penalti sehingga wasit menunjuk titik putih yang dieksekusi sendiri oleh Garcia. Inilah yang membuat Ramos kecewa dengan standar kepemimpinan wasit di Spanyol.

"Aku tidak akan berbicara tentang kontroversi dan pasti bukan insiden itu," ujar Ramos seperti dikutip AS. "Hal yang akan aku katakan adalah bahwa dari hari ke hari aku lebih suka Premier League Inggris."

"Apa yang aku bicarakan? Tentu saja bukan ball-boy... gaya bermain, wasit. Orang menikmati tontonan kompetisi itu. Ketika anda kalah, mudah untuk fokus pada keputusan wasit."

Ramos mengakui, dia dan rekan-rekannya memiliki tugas berat pekan depan ketika menjamu Atletico di Santiago Bernabeu untuk menjalani leg kedua. Tetapi sebelum itu, mereka harus lebih dulu fokus menghadapi Espanyol pada lanjutan Primera Division, demi menjaga posisinya sebagai pemimpin klasemen sementara.

"Real Madrid merupakan sebuah institusi dan mewajibkan kami melakukan yang terbaik untuk mencoba melewati ini. Fokus kami sekarang adalah pertandingan hari Sabtu melawan Espanyol dan kemudian leg kedua."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Liga Inggris
Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com