Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar Nilmaizar soal Ketertarikan Persipura

Kompas.com - 26/10/2014, 16:47 WIB
Ary Wibowo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih Putra Samarinda, Nilmaizar, mengungkapkan bahwa dirinya bakal tetap bertahan bersama skuad Pesut Mahakam pada Indonesia Super League (ISL) musim depan.

Nilmaizar menjadi salah satu pelatih yang diincar oleh beberapa klub ISL, salah satunya Persipura Jayapura yang tengah mencari pengganti Jacksen F Tiago. Selain Nilmaizar, Persipura juga disebut-sebut membidik Rahmad Darmawan, Indra Sjafri, Suharno, dan Antonio Puche.

"Saya sudah berkomitmen dengan Putra Samarinda. Jadi, kita konsentrasi dulu saja bersama klub ini dan melihat program-program apa yang dipersiapkan untuk musim depan," ungkap Nilmaizar di Jakarta, Minggu (26/10/2014).

Ketika ditanya apakah Persipura sudah mencoba berkomunikasi terkait kabar ketertarikannya tersebut, Nilmaizar mengungkapkan, "Saya baru melihat di media-media online saja. Kan ada pelatih-pelatih lain seperti Indra Sjafri, Rahmad Darmawan, dan Suharno. Sudah apa belumnya, silakan tanya saja kepada mereka."

Jacksen sudah tidak mendampingi skuad Mutiara Hitam saat menang 2-1 atas Arema Indonesia di Stadion Mandala, Selasa (21/10/2014). Dalam pertandingan tersebut, Boaz Solossa dan kawan-kawan didampingi oleh asisten pelatih Mettu Dwaramuri.

Informasi yang beradar menyebutkan Jacksen telah menandatangani prakontrak dengan salah satu klub di Malaysia. Terkait kabar tersebut, Jacksen enggan berkomentar dan menyatakan tak ingin berdebat lagi soal Persipura.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com